TAG
barang bukti
-
Transparansi Pemusnahan Barang Bukti, Kejari Muaro Jambi Blender 25 Gram Sabu-sabu
Kejaksaan Negeri Muaro Jambi melakukan pemusnahan Barang Bukti (BB) hasil tindak pidana yang ditangani selama beberapa bulan belakangan ini.
Kamis, 13 November 2025 -
Polisi Sita 723 Barang Bukti, Ada Dokumen Asli dari UGM soal Ijazah Jokowi, Roy Suryo Cs Tersangka
Kasus tudingan ijazah palsu Presiden ke-7 RI Joko Widodo atau Jokowi memasuki babak baru yang krusial.
Jumat, 7 November 2025 -
Polres Merangin Musnahkan 2 Kg Sabu Senilai Rp 2,6 Miliar, Ungkap Jaringan Narkoba Antarprovinsi
Ungakp jaringan antarprovinsi, Polres Merangin musnahkan barang bukti 2 Kg sabu senilai Rp2,6 miliar
Selasa, 21 Oktober 2025 -
Lisa Mariana Gigit Jari, Bukti SS Chat dan VC dengan Ridwan Kamil Ditolak Hakim
Barang bukti tim kuasa hukum selebgram Lisa Mariana untuk menghadapi mantan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil ditolak Majelis Hakim.
Selasa, 23 September 2025 -
Polisi Sita Laptop dan Buku saat Geledah Kantor Lokataru Pasca Delpedro Tersangka Hasut Pendemo
Penyidik Polda Metro Jaya meningkatkan status penyelidikan kasus kericuhan demonstrasi di Jakarta dengan menggeledah kantor Lokataru Foundation.
Jumat, 5 September 2025 -
TEMUAN YKKMP Pasca Kontak Tembak TNI Vs TNI di Yahukimo: Selongsong Hingga Bukti Korban Tewas
Investigasi (YKKMP) mengungkap fakta-fakta kelam pasca kontak tembak antara KKB Papua pimpinan Egianus Kogoya dan TNI pada 15 Juni 2025 lalu.
Minggu, 22 Juni 2025 -
Kejari Bungo Jambi Musnahkan Barang Bukti, Ada Sabu 2,8 Kilogram
Kejaksaan Negeri (Kejari) Bungo memusnakan barang bukti periode Januari-Juni 2025 diantaranya narkotika
Kamis, 19 Juni 2025 -
Senapan Angin Hingga Ganja Diamankan dari KKB Papua Korban Tewas dalam Kontak Tembak di Wamena
Sejumlah barang bukti, termasuk senapan angin hingga ganja diamankan KKB Papua korban tewas dalam kontak tembak di Wamena, Papua Pegunungan.
Selasa, 10 Juni 2025 -
Uang Dolar -Mobil Mewah Disita Kejagung di Kasus Suap Ekspor, Tersangka Ada Ketua PN Jakarta Selatan
Sejumlah barang bukti diamankan Kejaksaan Agung dari kasus dugaan suap fasilitas ekspor yang melibatkan Ketua Pengadilan Negeri Jakarta Selatan
Minggu, 13 April 2025 -
Begini Penampakan Barang Bukti Uang Rp6 Miliar Disita Polisi di Kasus Korupsi Korupsi Disdik Jambi
Barang bukti, termasuk uang tunai senilai Rp6 miliar diamankan pihak kepolisian dari kasus dugaan korupsi di Disdik Provinsi Jambi.
Sabtu, 12 April 2025 -
2 Oknum TNI Terduga Penembak 3 Polisi di Lampung Masih Saksi, Pangdam: Butuh BB dan Saksi
Dua oknum anggota TNI yang diduga penembak tiga angota polisi di Way Kanan, Lampung masih berstatus saksi.
Rabu, 19 Maret 2025 -
KPK Sita Rp2,6 M saat OTT 8 Orang di OKU, Tiba di Gedung Merah Putih Jakarta, Diduga Suap di PUPR
Delapan yang terjaring dalam Operasi Tangkap Tangan Komisi Pemberantasan Korupsi atau OTT KPK dibawa tim penyidik ke Gedung Merah Putih KPK di Jakarta
Minggu, 16 Maret 2025 -
Daftar 9 Saksi Diperiksa Kejagung di Kasus Korupsi Minyak Mentah: 2 Pejabat ESDM, 7 dari Pertamina
Sembilan orang saksi diperiksa terkait dugaan korupsi tata kelola minyak mentah dan produk kilang pada PT Pertamina Subholding dan KKKS 2018-2023.
Rabu, 5 Maret 2025 -
10 Kontainer Dokumen Disita Kejagung saat Geledah Terminal BBM Cilegon, Ada Barang Elektronik
10 kontainer barang bukti diamankan Kejaksaan Agung atau Kejagung dalam penggeledahan Terminal Bahan Bakar Minyak (TBBM) Tanjung Gerem milik Pertamina
Selasa, 4 Maret 2025 -
Bareskrim Polri Ungkap Alasan Tahan Kades Kohod dan 3 Tersangka Lain, Soal Barang Bukti dan Kabur?
Dirtipidum Bareskrim Polri Brigjen Djuhandhani Rahardjo Puro mengungkapkan alasan Kades Kohod, Arsin bin Asip ditahan bersama tiga tersangka lain.
Selasa, 25 Februari 2025 -
Berseragam Lengkap, Satgas Damai Cartenz Amankan Pakaian KKB Papua Okoni Siep di Yalimo
Satgas Operasi Damai Kartenz 2025 mengamankan barang bukti berupa pakaian milik Kelompok Kriminal Bersenjata atau KKB Papua Okoni Siep alias Nikson.
Selasa, 11 Februari 2025 -
Menteri ATR/BPN Bantah Hilangkan Barang Bukti, Nusron: di Sana Tak Ada Dokumen HGB, HGU, Atau Apapun
Menteri ATR/BPN, Nusron Wahid membantah kebakaran di gedung ATR/BPN dalam upaya penghilangan barang bukti.
Minggu, 9 Februari 2025 -
Anggota Komisi I DPR RI Fraksi PDIP Soroti Pagar Laut Dibongkar, Hilangkan Barang Bukti?
Anggota Komisi I DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan, Mayjen TNI (Purn) TB Hasanuddin menyoroti pembongkaran pagar laut di Pantai Pasir, Tangerang.
Selasa, 21 Januari 2025 -
Dua Anak di Bawah Umur di Sarolangn Jambi Terlibat Narkoba, Polisi Sita Puluhan Gram Sabu
Dua pelaku tindak pidana narkotika diamankan Satresnarkoba Polres Sarolangun. Kedua tersangka yang diamakan tersebut merupakan anak di bawah umur.
Kamis, 12 Desember 2024 -
Kejari Sarolangun Musnahkan Ratusan Barang Bukti Putusan Inkracht
Mendekati akhir tahun 2024, Kejaksaan Negeri Kabupaten Sarolangun musnahkan ratusan barang bukti putusan Inkracht.
Rabu, 11 Desember 2024