Kasus Pelecehan
Pilu Akuntan SPPG: Dimaki dan Dilecehkan Atasan Berulang Kali, Polisi Panggil Terlapor Pekan Depan
RDA melaporkan bahwa kekerasan verbal dari Kepala SPPG terjadi berulang kali, dimulai pada Senin (6/10/2025).
Penulis: Darwin Sijabat | Editor: Darwin Sijabat
"Jadi kami masih melakukan pendalaman terhadap keterangan para saksi itu," ujar Kusumo, Selasa (4/11/2025).
Sebagai barang bukti, polisi juga telah mengamankan rekaman CCTV dari kantor SPPG.
Setelah keterangan para saksi dianggap cukup, penyidik akan segera memanggil terlapor.
“Ya (pemanggilan terlapor pekan depan), setelah dari saksi-saksi ini semua keterangannya mencukupi, kami segera panggil terlapor,” tegas Kombes Kusumo.
Kasus ini menjadi sorotan serius mengenai perlindungan dan keamanan di lingkungan kerja, terutama dari atasan yang seharusnya memberikan bimbingan, bukan kekerasan dan pelecehan.
Simak berita terbaru Tribunjambi.com di Google News
Baca juga: Sosok Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Kena OTT KPK, Baru 8 Bulan Menjabat
Baca juga: Misteri Hilangnya Abdul Wahid, Gubernur Riau Terjawab: Terjaring OTT KPK Bersama 9 Orang Lainnya
Baca juga: Kabupaten Batang Hari Tambah Dapur MBG, Kini 4 Unit Beroperasi
Baca juga: Update Polisi Propam Tebo Diduga Bunuh dan Rudapaksa Dosen di Bungo: Hasil Otopsi Keluar 4 Hari Lagi
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Kepala SPPG Bekasi Diduga Lecehkan Anak Buah, Polisi Jadwalkan Pemeriksaan Pekan Depan
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/20250423-Ilustrasi-pelecehan-di-kantor.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.