Sejarah Indonesia
Kala Mobil Soekarno Mogok, Paspampres Bingung Sampai Salah Tingkah, Sopir Datang: Pak Akinya Tak Ada
Kala Mobil Soekarno Mogok, Paspampres Bingung Sampai Salah Tingkah, Sopir Datang: Pak Akinya Tak Ada
TRIBUNJAMBI.COM - Sebelum kisah lama Presiden Soekarno ini kembali terungkap, kisah sebenarnya berawal dari cerita viral saat mobil orang nomor satu di Indonesia mogok.
Ya saat itu viral mogoknya mobil dinas Presiden Joko Widodo yang hangat diperbincangkan.
Peristiwa itu lantas menyeret ingatan publik ke peristiwa serupa yang terjadi pada masa pascakemerdekaan silam.
• Baru Terungkap, Soekarno Sempat Jadi Daftar Orang yang Harus Dibunuh Amerika, Campur Tangan CIA?
• Kisah Soekarno yang Masuk Daftar Orang Harus Dibunuh Amerika Serikat, CIA Dianggap Jadi Dalangnya
• Misteri dari Peci Miring Soekarno yang Selalu Dipakainya, Terungkap Ada Masalah Ini di Kepalanya
Siapa yang menyangka, mobil orang nomor satu di Indonesia bisa mogok. Kejadian itu pun sudah dialami oleh Presiden Pertama Indonesia, Ir Soekarno dahulu sebelum mobil Jokowi yang viral karena mogok kemarin.
Sejarawan LIPI Asvi Warman Adam mengatakan, mobil Presiden pertama RI Soekarno juga pernah mengalami insiden serupa.
• BAK Sinetron Kisah Cinta Soeharto dan Bu Tien, Nyali Tentara Itu Sempat Ciut dengar Nama Hartinah
• Legenda Penembak Jitu Navy Seal AS, Chris Kyle Tewaskan 255 Musuh, Ceritanya Sampai Dijadikan Film
• Deretan Senjata Terbaik yang Dipakai Sniper di Dunia, Satu Diantaranya Dipakai Penembak Jitu Kopaska
• Ilmu Kanuragan Kopassus yang Ditakuti Satuan Elit Asing, Mampu Tembak Musuh 300 Meter Tanpa Teropong
• Begini Cara Ajarkan Anak Puasa Ramadan, Bisa dengan Memberi Contoh
Suatu sore, Bung Karno bersiap-siap untuk berkeliling Ibu Kota Yogyakarta untuk berdialog dengan rakyat. Sang istri Fatmawati turut mendampingi.
"Saat itu merupakan awal-awal pusat pemerintahan Indonesia dipindahkan ke Yogyakarta," ujar Asvi bercerita kepada Kompas.com, Kamis (23/3/2017).

Bung Karno dan Ibu Fatmawati sudah duduk rapi di kursi belakang.
Namun, sang sopir mendadak keringat dingin. Mobil tidak mau menyala.
• Ditangkap Saat Menunggu Pembeli, Warga Muaro Jambi Divonis 6 Tahun Penjara Karena Sabu
• Inilah Pose dan Wajah Asli 6 Pedangdut Cantik Selama di Rumah Aja saat Pandemi Wabah Virus Corona
• Pekan Pertama Ramadan, Harga Cabai hingga Tepung Terigu di Jambi Mulai Merangkak Naik
• Hari Ini Kapolri Resmi Mutasi Kadiv Humas Polri dan Sembilan Kapolda Berikut Rincian Namanya
• Harga Bahan Pokok di Swalayan di Kota Jambi Stabil, Harga Gula Masih Rp 16 Ribu
Pasukan pengawal yang berbaris di sekitar mobil itu saling lirik.
"Ada apa dengan mobil ini?" pikir mereka. Sontak, sang sopir turun dan mengecek bagian mesin. Dengan setengah berlari, sopir itu menghampiri Bung Karno dari luar jendela. "Sopir melapor kepada Bung Karno, 'Pak, aki mobilnya tidak ada'," ujar Asvi.
Bung Karno terkejut mendengar informasi itu. Ia dan sang istri turun dari mobil dan mencari tahu ke mana aki mobil berpelat REP-1 itu.
Ketegangan memuncak di antara pengawal dan sopir.
Setelah diusut, aki itu ternyata tengah diisi ulang oleh seorang ajudan Bung Karno.
"Maklum saja, saat zaman itu tidak ada persediaan aki. Jadi Bung Karno mesti menunggu aki diisi ulang terlebih dahulu, baru dia bisa jalan," ujar Asvi.
• Yusuf Nekat Gigit Ekor Piton Sepanjang 4 Meter di Pasar Kramat Tinggi Muara Bulian
• Aksi Kriminal Meningkat Saat Pandemi Corona, Kapolresta Jambi Instruksikan untuk Tindak Tegas Pelaku
• Pertamina Bagikan 200 Paket Sembako, Bantu Warga Ring I FT Jambi Terdampak Covid-19
• Adu Argumen dengan Awak Bus ALS, 37 Kendaraan Diminta Aparat Polres Muarojambi Putar Balik
Asvi tidak dapat memastikan apa jenis mobil yang kehilangan aki tersebut.
Namun, mobil Soekarno yang paling populer dibicarakan oleh publik, yakni Buick-8 hasil rampasan penjajah Jepang dan Chrysler yang merupakan hadiah dari Raja Arab Saudi.
Tidak hanya itu saja mobil Bung Karno 'ngadat'. Asvi juga menceritakan bahwa mobil Bung Karno beberapa kali mogok.

"Mobil Bung Karno juga pernah mogok ketika hendak menuju Puncak," ujar Asvi.
Dari foto-foto saat itu yang beredar, Presiden Soekarno tampak ikut melihat dari dekat anak buahnya bekerja memperbaiki mobil.
• Harus Dipersiapkan dari Sekarang, Ini Cara Dapatkan Malam Lailatul Qadar, Doa ini Harus Dipanjatkan
• Harga Bawang Merah di Pasar Sengeti Naik Rp 18 Ribu, Diduga Imbas Pandemi Corona
• Siapa Sebenarnya Nurbaeny Janah? Jejak Karirnya Moncer & Punya Gaji Besar Sebagai Aspri Hotman Paris
• Antisipasi Situasi Terburuk, Pemkot Jambi Latih Relawan Tangani Jenazah Covid-19
• VIDEO Kemenag Siapkan 20 Serial Video Manasik Haji Online Ditengah Pandemi Covid-19
IKUTI KAMI DI INSTAGRAM:
NONTON VIDEO TERBARU KAMI DI YOUTUBE:
IKUTI FANPAGE TRIBUN JAMBI DI FACEBOOK: