Berita Muarojambi
BREAKING NEWS, Kabut Asap Makin Tebal di Muarojambi, Bupati Masnah Liburkan Sekolah 3 Hari
BREAKING NEWS, Kabut Asap Makin Tebal di Muarojambi, Bupati Masnah Liburkan Sekolah 3 Hari
Penulis: Samsul Bahri | Editor: Deni Satria Budi
BREAKING NEWS, Kabut Asap Makin Tebal di Muarojambi, Bupati Masnah Liburkan Sekolah 3 Hari
TRIBUNJAMBI.COM, SENGETI - Pemerintah Kabupaten Muarojambi, telah menetapkan libur selama tiga hari ke depan. Hal ini langsung disampaikan Bupati Muarojambi, Masnah Busro.
Ia menyebutkan bahwa libur sekolah tersebut ditetapkan karena melihat kondisi kabut asap yang terjadi di wilayah Kabupaten Muarojambi saat ini.
Terlebih kondisi kabut asap beberapa hari ini sangat pekat bahkan sempat berwarna kemerahan pada Sabtu (21/9/2019).
Baca: UPDATE Kabut Asap: Kebakaran Lahan Terus Berlangsung di Muarojambi, Kebun Sawit dan Karet Terbakar
Baca: Besok, Ribuan Tani dan Mahasiswa Bakal Unjuk Rasa ke Kantor Gubernur Jambi, Ini Agendanya
Baca: Besok, Ribuan Tani dan Mahasiswa Bakal Unjuk Rasa ke Kantor Gubernur Jambi, Ini Agendanya
"Iya, untuk sekolahan itu kita liburkan sampai dengan kondisi udara di Kabupaten Muarojambi bisa baik. Jadi, kita liburkan selama tiga hari dulu, itu dari Senin sampai Rabu (red-23-25 September)," sebut Masnah.
Kondisi kabut asap di Wilayah Kabupaten Muarojambi terbilang cukup parah. Dampak kabut asap dari kebakaran lahan yang terjadi di sejumlah wilayah di Kabupaten Muarojambi, membuat aktivitas masyarakat terganggu.
Baca: Kemarau, Krisis Air di Singkut, Sarolangun, Warga Beli Air dengan Harga Mahal
Baca: Pilkades 56 Desa di Tanjab Barat Diikuti 237 Balon, 80 Persen Petahana
Baca: MISI Berbahaya Kopassus Pakai Baju Tagalog Kawal Presiden Filipina: Ancaman Kudeta Separatis
"Untuk masyarakat juga kita imbau untuk orangtua dan anak-anak agar menghindari kegiatan di luar ruangan. Kami minta juga kepada masyarakat untuk sama-sama berdoa semoga hujan cepat turun," terangnya.
BREAKING NEWS, Kabut Asap Makin Tebal di Muarojambi, Bupati Masnah Liburkan Sekolah 3 Hari (Samsul Bahri/Tribunjambi.com)
