Kisah Militer
'Susi, Umi dan Tuti' Jadi Sandi Rahasia Kopassus, Efektif Bikin Musuh Babak Belur
Tidak semua anggota pasukan elite TNI AD mengetahui sandi rahasia untuk misi tersebut, hanya personel yang terlibat.
Operasi mobil udara menggunakan dua helikopter SA-330 Puma TNI AU dengan daya angkut 19 pasukan dan tiga awak pesawat.
Pergantian Nanggala
Tapi keberadaan tim Nanggala yang sangat lekat dengan sosok Yogie S Memed, tidak bertahan lama di jajaran Kopassus.
Seiring digantinya Brigjen TNI Yogie SM (1975-1983) dengan Brigjen TNI Wismoyo Arismunandar (1983-1985), berakhir pula pemakaian nama Nanggala.
Saat ini, fungsi Nanggala diambil-alih Satuan 81 (Sat-81) Penanggulangan Teror (Gultor) atau Grup 3 Sandi Yudha. (A. Winardi)
Tentang Kopassandha:
Nama lengkap: Komando Pasukan Sandi Yudha
Pemberian nama: 17 Februari 1971
Operasi: Operasi di Timor Timur, Operasi pembebasan sandera pesawat DC-9 Woyla Garuda Indonesia
Perubahan nama: Kopassandha berubah menjadi Komando Pasukan Khusus atau Kopassus, pada 26 Desember 1986.
Baca: Dar Der Dor Hujan Peluru di Saparua, Kepala Kopassus Denjaka dan Paskhas Diincar Sniper
Baca: Tiga Pasukan Elite Asing yang Pernah Lawan Kopassus, Ada yang Angkat Tangan
Baca: Preman Terminal Daftar Masuk TNI, 17 Kali Naik Pangkat Hingga Jadi Perwira Kopassus
Baca: Perut Buaya Sinyulong 6 Meter di Jambi Dibedah, Temuan di Dalamnya Bikin Warga Kaget
Baca: Siapa Sebenarnya Vina Garut? Video Panas 1 Lawan 3 Beredar di WhatsApp
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/prajurit-kopassus-siap-tempour.jpg)