Berita Kota Jambi
Angka Stunting di Jambi Timur Turun, Ini Program yang Dilakukan Pihak Kecamatan
Angka Stunting di Kecamatan Jambi Timur Kota Jambi mengalami penurunan per Mei 2024.
Penulis: M Yon Rinaldi | Editor: Heri Prihartono
TRIBUNJAMBI.COM,JAMBI - Angka Stunting di Kecamatan Jambi Timur Kota Jambi mengalami penurunan per Mei 2024.
A.Syukri Ahkam, Camat Jambi Timur mengatakan per Mei 2024 angka stunting di Kecamatan Jambi Timur turun.
"Saat ini angka stunting di Jambi Timur menjadi 81 kasus," ujar nya Selasa (28/5/2024).
Sebelumnya angka stunting di Kecamatan Jambi Timur cukup dimana mencapai 156 kasus.
Syukri Ahkam, mengatakan keberhasilan Kecamatan Jambi Timur dalam menurunkan angka stunting didukung sejumlah program unggulan.
Diantaranya program kakak asuh dengan dua telur setiap hari.
"Kita berikan sembako kepada keluarga yang terdapat anak yang terdampak stunting," ujarnya.
"Dimana pemberian sembako ini juga jalin kerjasama dengan pihak swasta," timpalnya.
Pihaknya juga rajin memberikan penyuluhan kepada keluarga yang terdampak stunting.
"Penyuluhan juga kita balakan agar angka stunting ini terus menurun," pungkasnya.(Tribunjambi.com/M Yon Rinaldi).
Baca juga: Al Haris Usul ke Kementerian PUPR Desain Fly Over Simpang Mayang ke Angso Duo Kota Jambi
Baca juga: Kode Redeem Genshin Impact Mihoyo Hari Ini Selasa 28 Mei 2024
Baca juga: Polres Muaro Jambi Gerebek Basecamp Narkoba di Sengeti
| Kota Jambi Masuk Zona Hijau Inflasi, Pendapatan Daerah Lampaui Target |
|
|---|
| Pemkot Jambi Selesaikan Pengukuran Lahan Kolam Retensi Liga Permai, Siap Masuk Tahap Pembangunan |
|
|---|
| Sopir Material Minta Pertegas Juknis Aturan Wali Kota Jambi Soal Pembelian Solar |
|
|---|
| Mahasiswi S2 Asal Tebo Jambi Tewas di Kamar, Polisi Lakukan Penyelidikan |
|
|---|
| 2 Karyawan di Jambi Gasak Motor Bos Lalu Kabur ke Bandung, Polisi Ciduk di Rumah Pacar |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.