TOPIK
Berita Kota Jambi
-
Kondisi infrastruktur jalan yang memprihatinkan di kawasan Tanjung Johor Kecamatan Pelayangan Kota Jambi, Provinsi Jambi kembali memakan korban.
-
Seorang warga Kota Jambi mengaku dihadang sekelompok pria yang diduga mata elang saat melintas di Jalan Ir. H Juanda, Mayang, Jambi.
-
DPRD Kota Jambi menerima Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Kinerja BPK terkait efektivitas upaya penuntasan Tuberculosis (TBC) Tahun Anggaran 2024–2025
-
Ketua DPRD Kota Jambi Kemas Faried Alfarelly menyebut persoalan sampah sudah masuk kategori darurat, karena berdampak pada kesehatan, lingkungan
-
Mayat seorang pria bernama Antony (50) ditemukan terlungkup di kamar mandi rumahnya sendiri di Jambi Timur pada Selasa (13/1/2026) malam oleh istrinya
-
Seorang siswa SMP Negeri 25 Kota Jambi tersengat tawon vespa saat jam pelajaran berlangsung, memicu kepanikan di lingkungan sekolah.
-
Kota Jambi masih berstatus siaga darurat hingga 31 Januari akibat tingginya curah hujan dan potensi kenaikan debit Sungai Batanghari.
-
Minimnya pemain asal Jambi yang menembus Timnas disebabkan lemahnya pembinaan di level dasar, terutama klub dan Sekolah Sepak Bola (SSB)
-
Polisi telah menahan dua orang terduga pelaku kasus asusila di Padepokan Silat Delapan Penjuru Mata Angin (DPMA) di Kota Jambi.
-
Turnamen sepak bola Gubernur Cup Jambi 2026 resmi dimulai di Stadion Tri Lomba Juang dengan laga perdana yang mempertemukan empat tim kabupaten.
-
Kuasa Hukum Nova, Deri Jati, membantah tuduhan investasi bodong dan menegaskan kliennya merupakan pengusaha rokok legal dengan izin resmi.
-
TPS liar di RT 09 Kelurahan Kenali Asam Bawah, Kota Jambi, terlihat bersih pagi ini setelah warga bergotong royong membersihkan kawasan tersebut.
-
Polresta Jambi menyatakan kasus dugaan penipuan investasi rokok ilegal telah naik ke tahap penyidikan, setelah berkoordinasi dengan Unit Reskrim.
-
Rumah di Lorong Flamboyan, Legok Danau Sipin, Jambi, sempat dikerumuni warga diduga terkait kasus investasi rokok ilegal dan peristiwa tersebut viral
-
Warga Jambi membuat sayembara berhadiah Rp500 ribu bagi siapa saja yang berhasil menangkap pelaku pembuang sampah ilegal.
-
Rumah Sakit Adhyaksa Jambi hadir sebagai fasilitas kesehatan baru di Kota Seberang, tepatnya di Kecamatan Pelayangan, Kota Jambi.
-
Jumlah penduduk Kota Jambi pada 2025 tercatat mencapai 654.194 jiwa, meningkat 4.538 jiwa dibandingkan tahun 2024.
-
Gubernur Jambi Al Haris memastikan pembangunan fly over Pal 10 telah masuk rencana kerja Balai Jalan. Fly over Simpang Mayang belum dianggarkan
-
Nama Muhammad menjadi nama bayi paling populer di Kota Jambi sepanjang 2025, dengan total 1.576 pencatatan atau lebih dari 10 persen .
-
DPRD Kota Jambi dan Pemkot Jambi memulai awal tahun 2026 dengan memperkuat sinergi melalui kegiatan coffee morning sebagai forum komunikasi strategis.
-
Wali Kota Jambi Maulana melantik delapan pejabat Eselon II untuk mengisi jabatan kosong di lingkungan Pemerintah Kota Jambi hasil seleksi terbuka
-
Iqbal yang sehari-hari bekerja sebagai supir ojek online tersebut harus mendekam dibalik jeruji besi dan mengikuti seluruh proses hukum
-
Luapan Sungai Batanghari Jambi merendam pekarangan rumah warga di RT 12 Kelurahan Tatul Yaman, Kecamatan Pelayangan
-
Upacara berlangsung di Lapangan Kantor Wali Kota Jambi dan dipimpin Wakil Wali Kota Diza Hazra Aljosha dengan peserta mengenakan pakaian adat
-
Volume sampah di Kota Jambi meningkat signifikan selama libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, mencapai rata-rata 450 ton per hari.
-
Sebagai wujud komitmen dalam mensejahterakan para pekerja di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Jambi. Termasuk para pahlawan kebersihan
-
Berikut daftar nama 24 pejabat masuk tiga besar dalam lelang jabatan kepala OPD di jajaran Pemerintah Kota Jambi:
-
Pemkot Jambi memastikan kenaikan upah sekitar 1.100 petugas kebersihan atau Pasukan Orange akan direalisasikan pada periode Januari–Maret 2026,
-
Warga tiga RT di Kecamatan Kota Baru (RT 09 Kenali Asam Bawah, RT 09 Kenali Asam Atas, RT 01 Kenali Asam Atas) menerapkan denda pembuang sampah
-
Pemerintah Kota (Pemkot) Jambi meresmikan 13 infrastruktur baru untuk meningkatkan mutu layanan publik, meliputi bidang kesehatan, pendidikan
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved