Profil dan Biodata Mayjen Yanuar Adil Pangdam II/Sriwijaya Baru Menggantikan Jenderal asal Jambi
Mayjen TNI Hilman Hadi ditunjuk menjadi Pa Sahli Tk.III KSAD Bidang Komsos, sedangkan Yanuar sebelumnya menjabat Danpussenkav
TRIBUNJAMBI.COM - Panglima TNI Laksamana Yudo Margono mengganti Pangdam II/Sriwijaya.
Mayjen TNI Hilman Hadi yang sebelumnya menjadi Pangdam II/Sriwijaya diganti oleh Mayen TNI Yanuar Adil.
Mutasi pangdam berdasarkan S.Kep Panglima TNI Nomor Kep/779/VII/2023. S.Kep tersebut berisi tenang Pemberhentian dari dan Pengangkatan dalam Jabatan di Lingkungan Tentara Nasional Indonesia.
Mayjen TNI Hilman Hadi ditunjuk menjadi Pa Sahli Tk.III KSAD Bidang Komsos, sedangkan Yanuar sebelumnya menjabat Danpussenkav.
Mayjen TNI Hilman Hadi adalah jenderal bintang dua asli Jambi.
Berikut profil dan biodat Mayjen TNI Yanuar Adil
Profil dan biodata
Mayjen TNI Yanuar Adil lahir di Kabupaten Bandung 31 Januari 1967.
Sejak 17 Juli 2023 mengemban amanat sebagai Pangdam II/Sriwijaya.
Mayjen TNI Yanuar Adil lulusan Akmil 1988 ini dari kecabangan Kavaleri.
Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Inspektur Komando Daerah Militer III/Siliwangi.
Riwayat Pendidikan
Pendidikan Umum
SD (1979)
SLTP (1982)
| Prediksi Skor QPR vs Ipswich Town , Head-to-Head dan Statistik di Championship |
|
|---|
| Hancur Hati Warseno Pergoki Istrinya Selingkuh, Robohkan Rumahnya Sendiri Pakai Alat Berat |
|
|---|
| Sosok Bebby Prisillia Istri Onadio Leonardo, Baru Melahirkan Kini Ditangkap Kasus Narkoba |
|
|---|
| Heboh Mobil MBG Ketahuan Angkut Babi, Begini Penjelasan BGN Sumut |
|
|---|
| Beby Prisillia Istri Onadio Leonardo Ikut Ditangkap Atas Penyalahgunaan Narkoba, Ini Barang Buktinya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/Mayen-TNI-Yanuar-Adil.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.