Berita Selebritis
Penampakan Dress Kuning Nagita Slavina Saat Bertemu Member NCT Tuai Sorotan, Harganya Tak Main-main!
Dress ini memiliki jahitan dengan kesan 2D yang membuatnya terlihat elegan. Gaya Nagita Slavina ini pun terlihat elegan dengan aksesori yang minimalis
Penulis: Tommy Kurniawan | Editor: Tommy Kurniawan
ist
Penampakan Dress Kuning Nagita Slavina Saat Bertemu Member NCT Tuai Sorotan, Harganya Tak Main-main!
Pusat penyusut dress ini merupakan dress Ellen Von Shirt Dress dari brand The Story Of.
Usut punya usut, dress ini dibanderol dengan harga Rp4.250.000.
Sebenarnya untuk ukuran artis papan atas kaya raya seperti Nagita Slavina harga segini memang tidak terlalu mahal ya.
Namun karena pembawaan dan styling Mama Gigi yang elegan tampilannya terlihat seperti mewah harga selangit.
Tak heran jika gayanya kali ini dipuji netizen.
Berita Terkait:#Berita Selebritis
| Pihak Ammar Zoni Ungkap Kejanggalan di Kasus Peredaran Narkoba yang Menjeratnya: Baru Tahu Ini |
|
|---|
| Retak di Tengah Badai Narkoba: Coki Pardede Sentil Habib Jafar, Sahabat Tersesat di Ujian Kesetiaan |
|
|---|
| Emosi Ashanty Disindir Soal Pipinya Kempot, Beri Jawaban Menohok ke Warganet: Aslinya Muda |
|
|---|
| Pilu Kondisinya Makin Kurus, Vidi Aldiano Akhirnya Pamit dari Dunia Hiburan: Keputusan Gue |
|
|---|
| 26 Setlist Konser BLACKPINK di Jakarta, Lagu Apa yang Dibawakan Saat Encore |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/Nagita-Slavina-222023.jpg)