Resep Praktis
Resep Capcay Sayur, Tambahkan Cumi dan Jamur Merang
Resep capcay sayur: Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum. Masukkan ayam fillet dan cumi. Aduk hingga berubah warna.
Editor:
Nurlailis
TRIBUNJAMBI.COM - Simak resep capcay sayur yang bisa jadi menu makan malammu.
Beberapa bahan yang perlu disiapkan adalah ayam fillet, cumi, wortel, kol, brokoli dan lainnya.
Estimasi pembuatan 20 menit untuk 6 porsi.
Baca juga: Resep Nasi Goreng Kencur, Gunakan Kecap Ikan
Berikut resep capcay sayur dilansir dari Sajian Sedap.
Bahan:
1 buah paha ayam fillet, ptong kotak-kotak 2 cm
100 gram cumi bersih, belah melebar, kerat, potong-potong
3 siung bawang putih, cincang halus
1/2 buah bawang bombay, iris panjang
2 buah wortel, potong miring
50 gram putren, potong miring
100 gram kol, potong perkuntum
100 gram brokoli, potong perkuntum
50 gram jamur merang, belah 2 bagian
50 gram kembang kol, dipotong per kuntum

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.