Tips Kesehatan
Cara Mengatasi Tidur Mendengkur, Menerapkan Plester Hidung
Tips ampuh untuk menghentikan dengkuran. Penurunan berat badan dinilai mampu menurunkan frekuensi dan intensitas mendengkur.
TRIBUNJAMBI.COM - Tidur mendengkur atau mengorok menjadi hal yang menyebalkan bagi yang mendengarnya.
Memang biasanya orang yang mendengkur tidak menyadari bahwa dirinya mendengkur.
Sehingga dengkurannya membuat orang tidak bisa tidur dan terganggu.
Dilansir laman Cleveland Clinic, sekitar setengah dari orang yang mendengkur ketika tidur mengalami obstructive sleep apnea.
Ini adalah kondisi di mana pernapasan terhenti atau terganggu selama tidur. Apabila tidak ditangani, sleep apnea berisiko menyebabkan gangguan kesehatan yang serius.
Namun, jika dugaan penyakit itu tidak ditemukan oleh dokter, lakukan perubahan gaya hidup demi membantu kita tidur lebih nyenyak.
Spesialis pengobatan tidur Nancy Foldvary-Schaefer, DO, MS, menjelaskan tips ampuh untuk menghentikan dengkuran.
Baca juga: Cara Menurunkan Berat Badan Setelah Lebaran, Rajin Jalan Kaki dan Tidur yang Cukup
1. Menurunkan berat badan
Bagi mereka dengan obesitas atau dianggap kelebihan berat badan, mendengkur bisa disebabkan oleh beban di sekitar leher.
Hal ini dapat menyebabkan saluran napas bagian atas menyempit saat tidur.
Penurunan berat badan dinilai mampu menurunkan frekuensi dan intensitas mendengkur.
2. Mengubah posisi tidur
Tidur telentang dapat menyebabkan jalan napas lebih mudah tersumbat. Jika kita mendengkur, cobalah tidur miring untuk membuka jalan napas.
Cara berikutnya, belilah bantal yang dapat menjaga kepala dan leher dalam posisi yang lebih baik sewaktu tidur.
mendengkur
cara mengatasi ngorok secara alami
tidur nyenyak
menurunkan berat badan
posisi tidur
berhenti merokok
minum alkohol
operasi
3 Cara Mengurangi Stres, Olahraga Teratur dan Konsumsi Makanan Sehat |
![]() |
---|
Cara Meredakan Hidung Tersumbat Alami, Hirup Uap Panas |
![]() |
---|
4 Manfaat Daun Bawang, Bisa Menurunkan Darah Tinggi |
![]() |
---|
5 Olahraga untuk Penderita Obesitas, Ada Jalan Kaki dan Sepeda Statis |
![]() |
---|
7 Penyebab Telinga Gatal: Bisa Karena Telinga Kering atau Alergi Makanan |
![]() |
---|