Mata Najwa
Mata Najwa Tadi Malam, Fadli Zon 'Gelagapan' Saat Buktikan 689 Orang di Suriah Eks ISIS adalah WNI
Mata Najwa tadi malam menyuguhkan perdebatan sengit antara Fadli Zon, Juru Bicara Presiden, Fadjroel Rachman,serta Pakar Hubungan Internasional
TRIBUNJAMBI.COM - Mata Najwa Tadi Malam, Fadli Zon 'Gelagapan' Saat Buktikan 689 Orang di Suriah Eks ISIS adalah WNI.
Berikut ini rangkuman dari program Mata Najwa Malam Tadi, Rabu (13/2).
Tayangan Mata Najwa tadi malam menyuguhkan perdebatan sengit antara Mantan Wakil Ketua DPR, Fadli Zon, Juru Bicara Presiden, Fadjroel Rachman, serta Pakar Hubungan Internasional, Hikmahanto Juwana.
Perdebatan tersebut terjadi saat acara Mata Najwa yang mengangkat tema Menangkis ISIS pada Rabu (12/2/2020).
Mulanya, Fadli Zon mengatakan bahwa ia tidak setuju 689 orang di Suriah semuanya merupakan anggota ISIS.
Pendapat Fadli Zon itu berbeda dengan Fadjroel Rachman dan Hikmahanto Juwana yang menganggap mereka eks WNI.
"Menurut saya masalah ini harus didekati dengan kepala dingin, karena bagaimanapun 689 yang ada di sana itu menurut saya adalah Warga Negara Indonesia," kata Fadli Zon seperti dikutip dari YouTube Najwa Shihab.
"Eks warga negara katanya," sela presenter Mata Najwa, Najwa Shihab.
"Ya itu kan harus dibuktikan," jawab Fadli Zon.
TERJAWAB Tema Mata Najwa Rabu 10 Feb 2021, Korupsi Bansos Kemensos Dikupas? Live Streaming Trans7 |
![]() |
---|
Fakta Dibalik Mata Najwa Cerita Pilu Ruang ICU, Najwa Shihab: Perihal Hati dan Emosi |
![]() |
---|
Tema Mata Najwa Malam Ini 27 Januari 2021 Cerita Pilu Ruang ICU Covid-19 |
![]() |
---|
SESAAT LAGI! Live Streaming Mata Najwa Pukul 20.00 WIB, Tema Dikepung Bencana, Ada Banjir Kalsel |
![]() |
---|
Benarkah Yang Disuntik ke Tubuh Jokowi Bukan Vaksin Covid19 Tapi Vit C? Erick Thohir Jujur |
![]() |
---|