Bayi Lina Tak Dapat Bagian Warisan Rp 10 Miliar, Teddy Bersuara, dan Singgung Soal Niat Rizky Febian

Dikatakan Teddy, almarhumah istrinya sudah bersikap adil dan akan membagi rata seluruh aset yang dimiliki.

Editor: Nani Rachmaini
Tribun Jabar/Mega Nugraha, Instagram/@rizkyfbian
Bayi Lina Tak Dapat Bagian Warisan Rp 10 Miliar, Teddy Bersuara, dan Singgung Soal Niat Rizky Febian 

"Cuma momen itu cuma beberapa wartawan aja yang lihat karena posisi di dalam rumah dekat pemakaman," katanya.

Akan tetapi Teddy tak memberikan izin kepada Rizky untuk merawat dan mengasuh bayinya.

Sebab menurutnya saat ini Rizky sudah sangat sibuk dan ia tak ingin menambah susah putra bungsu mendiang istrinya itu.

Pakai #ganjarpranowo, Heboh Ratu Keraton Agung Sejagat Unggah Status IG saat di Dalam Penjara

Tips Bila Anda Berkendara di Sekitar Truk, Jaga Jarak dan Hindari Blind Spot

"Engga kasian a Iky nya juga super sibuk apalagi sekarang dah keluar dari kontrak Net Talent. Sekarang berdiri sendiri dengan management sendiri," tuturnya.

Usai Lina meninggal muncul kabar bahwa Rizky Febian ingin membawa adik bayinya tersebut ke Tambun untuk diasuh dan dirawat olehnya.

Sebelum meninggal dunia, Lina baru saja melahirkan bayi perempuan, buah cintanya dengan Teddy.

Saat ini bayi tersebut diasuh oleh Teddy sebagai ayah biologisnya.

VIDEO: Detik-detik Bus Terguling Tewas 8 Orang

FOLLOW INSTAGRAM TRIBUN JAMBI:

.

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Bereaksi Bayinya Disebut Tak Dapat Harta, Warisan Lina ke Anak-sanak Sule, Teddy: Allah Kasih Rezeki

BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved