Pendaftaran CPNS 2018
Waktu Pendaftaran CPNS 2018 Diperpanjang, Ini Daftar Syarat di sscn.bkn.go.id
Waktu pendaftaran CPNS 2018 diperpanjang sampai 15 Oktober 2018. Namun, pendaftaran tetap dilakukan lewat link sscn.bkn.go.id.
Langkah selanjutnya adalah meng-upload dokumen yang dipersyaratkan instansi yang Kamu pilih.
Pastikan semua dokumen yang dipersyaratkan lengkap.
7. Cek resume
Sebelum kirim data, periksa ulang lagi.
Pastikan bahwa data telah terisi semua dengan benar.
Pastikan pilihan instansi, jenis formasi, dan jabatan sudah benar.
Pastikan juga semua dokumen benar dan lengkap.
8. Kirim data
Klik simpan data yang telah dicek di Resume dan pastikan data tersebut sudah terisi dengan lengkap dan benar.
Data yang telah dikirim tidak dapat diubah dengan alasan apapun.
9. Cetak kartu pendaftaran SSCN 2018
Cetak dan simpan dengan baik kartu pendaftaran SSCN 2018.
DOKUMEN YANG DISIAPKAN
Well, sebelum mendaftar ke portal sscn.bkn.go.id, pastikan Kamu telah mempersiapkan dokumen-dokumen yang diperlukan untuk pendaftaran.
Hal ini agar memudahkan Kamu dalam proses pendaftaran.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/cpns-2018_20180920_112611.jpg)