Berita Selebritis

Terkuak Usai Hapus Nama Deddy Corbuzier di IG, Sabrina Chairunnisa Gugat Cerai Sejak 16 Oktober

Rumah tangga Deddy dan Sabrina menuai sorotan manakala secara mendadak Sabrina menghapus nama suaminya itu.

Penulis: Tommy Kurniawan | Editor: Tommy Kurniawan
ist
Terkuak Usai Hapus Nama Deddy Corbuzier di IG, Sabrina Chairunnisa Gugat Cerai Sejak 16 Oktober 

TRIBUNJAMBI.COM - Setelah menghapus nama Deddy Corbuzier di Instagramnya, Sabrina Chairunnisa kini gugat cerai.

Ya, Sabrina Chairunnisa menggugat cerai Deddy Corbuzier sejak 16 Oktober 2025.

Sebelumnya publik sempat curiga dengan rumah tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa.

Dimana Sabrina Chairunnisa tiba-tiba menghapus nama Deddy Corbuzier dari Instagramnya.

Atas tindakan itu, isu keretakan rumah tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa mulai muncul.

Bahkan Sabrina blak-blakan menunjukkan sosok lain yang membuatnya bahagia dan itu bukan Deddy Corbuzier.

Baca juga: Kronologi Turis Amerika Tertabrak Fortuner di Gianyar, Korban Terjatuh dari Motor

Baca juga: Sosok Violentina Kaif, Istri Andrew Andika yang Umrah Bareng dan Bikin Heboh karena Pamer Buku Nikah

Baca juga: Biadabnya Senior Prada Lucky, Dipaksa LGBT hingga Olesi Cabai di Kemaluannya, Tangis Sang Ibu Pecah

Dulu Sabrina memang mengakui pernikahannya dengan Deddy Corbuzier sempat tak direstui.

Lantas, apakah benar isu keretakan rumah tangga Deddy Corbuzier dengan Sabrina?

Rumah tangga Deddy dan Sabrina menuai sorotan manakala secara mendadak Sabrina menghapus nama suaminya itu.

Pantauan dari Instagramnya, Sabrina selama ini menggunakan nama Ms'Deddy Corbuzier.

Namun nama tersebut kini dihapus, hal itu membuat dugaan apakah rumah tangga Deddy tengah bermasalah.

Selain itu netizen juga menyoroti pengakuan Sabrina perihal sosok yang belakangan membuatnya bahagia.

Ketika Sabrina Chairunnisa mengungkapkan sosok yang bisa membuatnya bahagia. Alih-alih bukan suaminya, Deddy Corbuzier.

Namun, Sabrina Chairunnisa lebih memunculkan hewan peliharaan kesayangannya berupa anjing bernama Chanel. 

"Kamu punya siap sih? Kok bahagia banget," ujar Sabrina Chairunnisa di TikTok miliknya dilansir dari Sripoku.com

Sumber: Tribun Jambi
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved