Pilbup Tanjabbar

Breaking News - Cici-Mukhlis Daftar ke KPU Tanjabbar

Cici-Mukhlis pasangan calon bupati dan wakil bupati Tanjung Jabung Barat mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum (KPU), Rabu(28/8/2024) siang.

Penulis: Sopianto | Editor: Rian Aidilfi Afriandi
Tribunjambi.com/Sopianto
Cici-Mukhlis Daftar ke KPU Tanjabbar 

TRIBUNJAMBI.COM, KUALA TUNGKAL- Cici-Mukhlis pasangan calon bupati dan wakil bupati Tanjung Jabung Barat mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum (KPU), Rabu(28/8/2024) siang.

Mengenakan baju merah Cici Halima didampingi sang suami Safrial datang ke KPU, tampak didampingi Muklis beserta istri dengan mengenakan jas warna hijau 

Selain itu, juga turut dihadiri sejumlah tim pemenangan, relawan, simpatisan tampak memasuki tenda yang sudah disiapkan oleh KPU.

Partai pengusung Cici-Mukhlis juga ikut menghantarkan ke KPU untuk mendaftarkan calon dan wakil bupati Tanjab Barat. 

Pasangan calon bupati dan wakil bupati disambut langsung oleh Ketua KPU beserta anggota, Ketua Bawaslu beserta anggota.

Tampak juga dilokasi, TNI/Polri Sat Pol PP tengah melakukan pengamanan disekitar kantor KPU.

Baca juga: Ini Sosok Pendamping Romi Hariyanto di Pilgub Jambi, Putera Asli Jambi yang Berkarier di Militer

Baca juga: Calon Tunggal Fadhil-Bakhtiar Resmi Diusung Seluruh Partai Politik di Parlemen

Baca juga: Sudah Beredar, Letjen TNI Purn Sudirman Bakal Dampingi Romi Hariyanto di Pilgub Jambi

Sumber: Tribun Jambi
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved