Berita Selebritis
Nathalie Holscher Nangis saat Dilamar, Ladislao Janji Bakal Menjaga Janda Sule dan Adzam
- Nathalie Holscher langsung menerima lamaran Ladislao ketika ia dilamar di Gunung Gede, Jawa Barat.
Penulis: Rohmayana | Editor: Rohmayana
Disitu Nathalie Hoslcher langsung menangis dan menerima lamaran Ladislao.
“Yang kuat aku nggak kedengeran,” kata Ladislao.
“Yes,” jawab Nathalie Holscher sambil menangis.
Saat itu juga Ladislao langsung mencium kening Nathalie Holscher.
“Kalau memang yes, kamu pakai ini,” ujar Ladislao.
Ladislao juga mengumumkan bahwa Nathalie Holscher sudah menerima lamarannya.
“Dia katakan ya,” kata Ladislao. (*)
Dapatkan Berita Terupdate Tribunjambi.com di Google News
Berita Terkait:#Berita Selebritis
| Ammar Zoni Bakal Bongkar 'Aib' Lapas Salemba, Minta Hadir Langsung di Sidang Kasus Narkoba |
|
|---|
| Dokter Kamelia Ungkap Kejanggalan Hingga Dugaan Ammar Zoni Dijebak Isu Edarkan Narkoba dari Lapas |
|
|---|
| Cinta di Balik Jeruji! Dokter Kamelia: Tak Perlu Ditanya Lagi, Sayang Ammar Zoni si 'Narapidana' |
|
|---|
| Terjawab Mengapa Pengadilan Berulang Kali Tolak Gugatan Andre Taulany, Dinilai Cuma Miskomunikasi |
|
|---|
| Sikap Amanda Manopo Bikin Ibu Kenny Austin Bereaksi dengan Mantunya di Rumah, Juwita: Siapa Suamimu? |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.