Resep Praktis
Resep Nastar Hunkwe untuk Kue Kering Imlek
Resep naster hunkwe: masak nanas sampai air meresap. Masukkan gula pasir, garam, cengkeh, dan kayumanis. Masak lagi sambil diaduk sampai kering.
Editor:
Nurlailis
Bahan Isi:
500 gram nanas, diparut
125 gram gula pasir
1/8 sendok teh garam
2 butir cengkeh
3 cm kayumanis
1/2 sendok teh air jeruk lemon
Bahan Olesan (aduk rata):
2 kuning telur
1 sendok teh krim kental
1/8 sendok teh madu
Cara Membuat Nastar Hunkwe:
1. Isi: masak nanas sampai air meresap. Masukkan gula pasir, garam, cengkeh, dan kayumanis. Masak lagi sambil diaduk sampai kering. Tambahkan air jeruk lemon. Aduk rata. Dinginkan.
2. Kulit: kocok mentega tawar dingin, margarin, garam, dan gula tepung 1 menit. Tambahkan kuning telur. Kocok rata.
3. Masukkan tepung terigu, hunkwe, dan susu bubuk sambil diayak dan diaduk rata.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/Resep-Kue-Nastar-1-Kg-Lembut-dan-Empuk-29042022.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.