Resep Praktis

Resep Crepes Renyah, Bisa untuk Camilan Bekal Anak Sekolah

Resep crepes renyah. Ayak tepung beras dan tepung terigu. Masukkan gula pasir. Aduk rata. Sisihkan. Kocok lepas telur, putih telur, dan garam.

Editor: Nurlailis
tangkapan layar YouTube
Resep Crepes Renyah 

TRIBUNJAMBI.COM - Simak resep crepes renyah yang bisa jadi inspirasi camilan anak.

Crepes banyak dijual di mall atau jajanan anak sekolah.

Bahan-bahan yang digunakan untuk membuat crepes adalah tepung beras, tepung terigu, gula pasir, telur, dan lainnya.

Isian dari crepes bisa dimasak sesuai selera. Seperti telur, kornet, keju, dan lainnya.

Estimasi pembuatan 45 menit untuk 10 porsi.

Berikut resep crepes renyah dilansir dari Sajian Sedap.

Baca juga: Resep Cumi Sambal Ijo, Goreng Cumi Sekilas

Bahan Kulit:

125 gram tepung beras

25 gram tepung terigu

50 gram gula pasir

30 gram telur, kocok lepas

25 gram putih telur, kocok lepas

1/4 sendok teh garam

150 ml santan, dari 1/4 btr kelapa

65 ml air kapur sirih, dari 1/4 sdt air kapur sirih, larutkan dengan 75 ml air

Baca juga: Resep Chicken Cordon Bleu Sederhana, Simpan di Kulkas Semalaman

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved