Resep Praktis

Resep Peyek Kacang Renyah dan Tahan Lama, Tambahkan Santan dalam Adonan

Resep peyek kacang renyah dan tahan lama. Aduk bahan dan bumbu halus, kecuali kacang tanah sampai rata.

Editor: Nurlailis
Tangkapan layar youtube
Resep Peyek Kacang Renyah dan Tahan Lama 

TRIBUNJAMBI.COM - Simak resep peyek kacang renyah dan tahan lama untuk kue lebaran.

Peyek kacang memiliki cita rasa renyah dan gurih.

Beberapa bahan yang diperlukan adalah tepung beras, tepung sagu, telur dan lainnya.

Namun untuk mendapatkan tekstur renyah dan rasa gurih yang pas, kamu perlu menambahkan santan dalam bahannya.

Berikut resep peyek kacang tanah dari buku "34 Resep Soto, Sup, Pindang Nusantara" oleh Redaksi Sajisedap terbitan Gramedia Pustaka Utama yang bisa menjadi inspirasi.

Baca juga: Resep Onde-onde Ketawa Anti Gagal, Renyah dan Merekah

Resep peyek kacang tanah

Bahan

150 gram tepung beras

2 sdm tepung sagu

1 kuning telur

250 ml santan, dari 1/4 butir kelapa

7 lembar daun jeruk, buang tulangnya, iris halus

100 gram kacang tanah, belah menjadi 2, goreng setengah matang

Bumbu halus

Halaman
12
Sumber: Kompas.com
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    berita POPULER

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved