Bom di Gereja Katedral Makassar

Tubuh Diduga Pelaku Bom Bunuh Diri di Gereja Katedral Makassar Berserakan

Tubuh terduga pelaku bom bunuh diri di depan Gereja Katedral Makassar berserakan di pintu gerbang gereja katolik itu.

Penulis: Suang Sitanggang | Editor: Suang Sitanggang
IST
Sepeda motor yang hangus terbakar diduga milik pelaku ledakan di depan Gereja Katedral Makassar 

Saksi mata itu mengatakan dari pengamatannya masih ada umat yang berada di dalam gereja.

Pihak kepolisian belum memberikan keterangan resmi atas peristiwa yang mengangetkan ini.

Sebagai informasi, hari ini merupakan perayaan Minggu Palma bagi umat katolik.

Ini merupakan perayaan yang dilakukan menjelang hari raya Paskah yang jatuh April mendatang. (*)

Baca juga: BREAKING NEWS - Terjadi Ledakan Diduga Bom Bunuh Diri di Depan Gereja Katedral Makassar

Baca juga: Rumah Siti Nurbaya Terbakar Hingga Jadi Arang Beserta Emas dan Kendaraannya

Sumber: Tribun Jambi
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved