Evakuasi Orang Terjebak

BREAKING NEWS: Basarnas Jambi Mengevakuasi Orang Terjebak di Dalam Tongkang

Seorang pria dikabarkan terjebak di dalam tongkang, dan nyaris kehabisan oksigen. Upaya penyelamatan pun dilakukan oleh Basarnas Jambi.

Penulis: Hasbi Sabirin | Editor: Nani Rachmaini
(tribun jambi.com/ Hasbi Sabirin)
Tim Basarnas Jambi dikabarkan mengevaluasi orang yang terjebak di dalam tongkang di Desa Kunangan, Kecamatan Tanggo Rajo, Kabupaten Muarojambi Jumat (30/10/2020). 

TRIBUNJAMBI.COM, SENGETI - Seorang pria dikabarkan terjebak di dalam tongkang, dan nyaris kehabisan oksigen.

Upaya penyelamatan pun dilakukan oleh Basarnas Jambi.

Peristiwa orang terjebak di dalam tongkang terjadi di Kabupaten Muarojambi.

Tim Basarnas Jambi dikabarkan mengevaluasi orang yang terjebak di dalam tongkang di Desa Kunangan, Kecamatan Tanggo Rajo, Kabupaten Muarojambi Jumat (30/10/2020).

Baca juga: Sudah 25 Daftar Provinsi Melaporkan Tidak Menaikkan Upah Minimum Tahun 2021

Baca juga: Cara Cek Penerima BPUM di eform.bri.co.id/bpum dan Cara Daftar BLT UMKM Rp 2,4 Juta

Baca juga: Lamaran Ditolak, Pria Pengangguran di Jambi Nekat Culik Bayi Pujaan Hati, Terancam 15 Tahun Penjara

Hal ini disampaikan Kasi Ops Basarnas Jambi, Kornelis.

Menerima informasi sekitar pukul 15.50 WIB dari Babinsa Kunangan, bahwa telah terjadi satu orang tejebak di dalam tongkang di Desa Kunangan Kecamatan Tanggo Rajo, Kabupaten Muarojambi.

"Berdasarkan laporan yang kami terima, waktu kejadian yaitu pada pukul 10.30 WIB."

Tim Basarnas Jambi dikabarkan mengevaluasi orang yang terjebak di dalam tongkang di Desa Kunangan, Kecamatan Tanggo Rajo, Kabupaten Muarojambi Jumat (30/10/2020).
Tim Basarnas Jambi dikabarkan mengevaluasi orang yang terjebak di dalam tongkang di Desa Kunangan, Kecamatan Tanggo Rajo, Kabupaten Muarojambi Jumat (30/10/2020). ((tribun jambi.com/ Hasbi Sabirin))

"Korban atas nama Reza umur 30 tahun sedang mencari besi di dalam tongkang lalu korban terjebak dan kehabisan oksgien," jelasnya.

Pada pukul 16.10 WIB, Tim Rescue Kantor SAR Jambi bergerak menuju lokasi dengan membawa perlengkapan vertikal rescue, tabung SCBA, peralatan medis, peralatan komunikasi, dan truk personil.

"Pada pukul 18.00 WIB, korban berhasil dievakuasi dalam keadaan meninggal dunia, korban langsung dibawa ke rumah duka," ungkapnya.

Hingga berita ini dinaikkan, tribunjambi.com sedang mengupayakan konfirmasi ke pihak kepolisian. (tribunjambi.com/ Hasbi Sabirin)

Tim Basarnas Jambi dikabarkan mengevaluasi orang yang terjebak di dalam tongkang di Desa Kunangan, Kecamatan Tanggo Rajo, Kabupaten Muarojambi Jumat (30/10/2020).
Tim Basarnas Jambi dikabarkan mengevaluasi orang yang terjebak di dalam tongkang di Desa Kunangan, Kecamatan Tanggo Rajo, Kabupaten Muarojambi Jumat (30/10/2020). ((tribun jambi.com/ Hasbi Sabirin))

(Berita Basarnas)

Basarnas Catat 22 Orang Meninggal di Sungai Batanghari Selama 2020, Didominasi Anak-anak Saat Mandi

Kantor Badan SAR Nasional (Basarnas) Provinsi Jambi mencatat, sebanyak 22 orang meninggal di Sungai Batanghari, sepanjang 2020.

Halaman
12
Sumber: Tribun Jambi
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved