Berapa Jumlah Rakaat Salat Tarawih di Bulan Ramadhan? Kenapa Berbeda-beda?

Beberapa masjid menegakkan salat tarawih sebanyak 11 rakaat (termasuk 3 rakaat witir), dan beberapa yang lain menegakkan shalat tarawih 23 rakaat.

Editor: Suci Rahayu PK
Kolase
Ilustrasi salat 

TRIBUNJAMBI.COM - Mengapa jumlah rakaat salat Tarawih berbeda-beda?

Pertanyaan itu barangkali sering terbesit di benak umat Islam di bulan suci Ramadhan.

Beberapa masjid menegakkan salat tarawih sebanyak 11 rakaat (termasuk 3 rakaat witir), dan beberapa yang lain menegakkan shalat tarawih 23 rakaat.

Dan barangkali ada jumlah rakaat yang lain lagi.

Tarawih merupakan salah satu shalat malam yang ditunaikan muslim di bulan Ramadhan.

Ilustrasi salat
Ilustrasi salat (HANDOVER)

Umumnya salat Tarawih dilakukan berjamaah di masjid.

Namun, bukan berarti salat tarawih tidak bisa dilakukan sendiri atau munfarid.

Persoalan yang sering diperdebatkan tentang shalat Tarawih adalah mengenai jumlah rakaatnya.

Mengapa jumlah rakaat shalat Tarawih dapat berbeda-beda?

Cegah Pandemi Covid-19 Meluas, Kapolres Merangin Tak Izinkan Ada Pasar Beduk dan Bazar Ramadan

Jenuh Diisolasi, PDP di Tegal Bikin Geger Usai Kabur Keluyuran di Kota, Petugas Medis: Bikin Repot

Berikut penjelasan terkait penyebab adanya perbedaan jumlah rakaat shalat Tarawih yang Tribunnews.com rangkum dari Islampos.com.

1. Tak ada hadits shahih yang mengatur jumlah rakaat shalat Tarawih

Perbedaan terjadi karena tidak ada satupun hadits yang shahih dan sharih (jelas/eksplisit) yang menyebutkan jumlah rakaat shalat tarawih yang dilakukan oleh Rasululullah Saw..

Prof. Ali Mustafa Yaqub, M.A. menerangkan bahwa tidak ada satupun hadits yang derajatnya mencapai shahih tentang jumlah rakaat shalat tarawih.

Istilah shalat tarawih memang tidak ada pada masa Rasul) yang dilakukan oleh Rasulullah Saw..

Kalaupun ada yang shahih derajatnya, dari segi istidlalnya (penunjukan maknanya) tidak menyebutkan jumlah rakaat shalat tarawih.

Sumber: Tribunnews
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved