Info Cuaca BMKG
Prakiraan Cuaca Hari Ini Minggu 1 Desember 2019 di 33 Kota Besar Indonesia, Daerah Hujan Lebat
Info prakiraan cuaca hari ini bisa Anda pantau setiap pagi di Tribunjambi.com, siap-siap sedia payung sebelum hujan
Info prakiraan cuaca hari ini bisa Anda pantau setiap pagi di Tribunjambi.com, siap-siap sedia payung sebelum hujan
TRIBUNJAMBI.COM - Berikut ini prakiraan cuaca hari ini Minggu (1/12/2019).
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca hari ini di 33 kota besar di Indonesia.
• BREAKING NEWS Tak dapat Izin Keluar, Keluarga ND Bawa Jenazah Orangtuanya ke Depan Lapas
• BREAKING NEWS Kepala Pengadilan Agama Sengeti Meninggal Saat Beri Tausiah di Masjid
• Detik-detik Polisi Terkejut Geledah Tas Pasangan 2 Pria di Hotel, Ini botol jel untuk apa?
Sejumlah wilayah yang mulai diguyur hujan, meliputi Banda Aceh, Bandung, Semarang, Palangkaraya, Tanjung Pinang, Padang, Palembang, Medan.
Beberapa kota bercuaca cerah hingga berawan, di antaranya wilayah Denpasar, Serang, Yogyakarta, Jakarta Pusat, Gorontalo, Surabaya, Tarakan, Ambon, Mataram, Jayapura, Manokwari, Kendari.
Sementara itu, udara kabur menyelimuti Jambi dan Samarinda,
Rata-rata Kelembaban udara mencapai 65 persen hingga 95 persen.
Suhu diberbagai daerah mencapai 23 hingga 34 derajat celcius.
Simak informasi prakiraan cuaca, Minggu 1 Desember 2019 yang telah dirangkum Tribunnews.com dari situs resmi bmkg.go.id
1. Banda Aceh
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan Lokal
Malam: Kabut
Dini hari: Hujan Lokal
Suhu: 23-27 derajat celcius
Kelembapan Udara: 85-100%
2. Denpasar
Pagi: Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Cerah Berawan
Dini hari: Berawan
Suhu: 26-33 derajat celcius
Kelembapan Udara: 65-85%
3. Serang
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Berawan
Malam: Berawan
Dini hari: Berawan
Suhu: 24-32 derajat celcius
Kelembapan Udara: 55-95%
