Pilkada Kota Jambi
Pilkada Kota Jambi - Tim Fasha-Maulana Pantau Hasil Perolehan Suara di Tabulasi Suara
Tim Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Jambi, Fasha-Maulana berkumpul di tabulasi suara Kantor Gapeknas Telanaipura Jambi.
Penulis: andika | Editor: Fifi Suryani
TRIBUN JAMBI/ANDIKA ARNOLDY
Laporan Wartawan Tribun Jambi, Andika Arnoldy
TRIBUNJAMBI.COM, JAMBI - Tim Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Jambi, Fasha-Maulana berkumpul di tabulasi suara Kantor Gapeknas Telanaipura Jambi.
Pantauan Tribunjambi.com di Gapeknas, Calon Wali Kota Syarif Fasha ikut memantau perkembangan hasil perolehan suara sementara, juga tampak tim suksesnya.
Baca: Pilkada Merangin - Real Count Hamas, Mereka Unggul Jauh
Selain itu juga tampak hasil tabulasi suara perhitungan suara sementara berdasarkan persentasenya. Hasilnya hampir mendekati 100 persen. Namun hasil ini belum dapat di publikasikan.
Sementara pantauan sementara tim dan simpatisan masih berkumpul melihat hasil perolehan suara sementara.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/27062018_fasha_tabulasi_20180627_162302.jpg)