Cara Antasari Selesaikan Masalah di Lapas Mirip Gaya Presiden Jokowi

Sejumlah narapidana mengenal mantan Ketua KPK Antasari Azhar sebagai pengayom dan panutan

Editor: bandot
KOMPAS IMAGES
Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Antasari Azhar diabadikan di rumahnya di Perumahan Les Belles Mansion Tangerang Selatan. Kamis (10/11/2016). Antasari bebas usai menjalani hukuman selama 7 Tahun 6 Bulan terkait kasus pembunuhan berencana Nazarudin Zulkarnaen pada tahun 2009. 

Keduanya ingin Antasari Azhar berubah sifat dan melupakan teman-teman senasibnya di Lapas Klas I Tangerang.

Keduanya juga mendoakan agar Antasari bisa menjadi manusia yang lebih baik di luar lapas.

"Harapan dan doa kami sebagai napi dan anak bapak saat di sini, semoga beliau di luar tambah sukses dan tidak melupakan kami-kamis di sini. Entah nanti beliau datang ke sini menjenguk kami atau menasihati atau mengobrol bersama," harap Heru.

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved