Berita Nasional

Update BLT Kesra Jambi November 900 Ribu di cekbansos.kemensos.go.id

update pencairan BLT Kesra November 2025 untuk warga Jambi, cek https://cekbansos.kemensos.go.id, Kantor Pos dan bank Himbara.

Penulis: asto s | Editor: asto s
Tribun Network
ILUSTRASI Update BLT Kesra Jambi November 900 Ribu di cekbansos.kemensos.go.id. 

WhatsApp: 0811-10-222-10

SMS: 1708 (Telkomsel, Indosat, 3)

X (Twitter): @lapor1708

Email: bansos@kemensos.go.id

Instagram: @kemensosri

Laporan yang dikirim melalui jalur resmi akan diverifikasi dan ditindaklanjuti agar dana segera tersalurkan.

Cara Cek Pencairan BLT Kesra 2025

A. Cara Mencairkan BLT Kesra Rp 900.000 di Kantor Pos 

1) Siapkan dokumen seperti KK, KTP, dan bukti penerima bantuan 

2) Pastikan nomor HP aktif dan sesuai dengan data Kemensos untuk verifikasi 
3) Datang ke kantor pos dan mengambil nomor antrean.

4) Tunjukkan bukti bahwa anda penerima BLT Kesra Rp 900.000

5) Petugas akan melakukan verifikasi dan pencocokan data 

6) Apabila benar, maka dana bisa langsung dicairkan 

7) Petugas juga akan mengambil foto anda sebagai penerima BLT Kesra.

Sasaran dan Kriteria Penerima

Program BLT Kesra bertujuan menjaga daya beli masyarakat berpenghasilan rendah dan memperkuat ketahanan ekonomi nasional di tengah fluktuasi ekonomi global.

Bantuan diberikan kepada KPM yang terdaftar dalam Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN), mencakup warga negara Indonesia dalam kelompok kesejahteraan desil 1–4 atau kategori menengah ke bawah.

Sumber: Tribun Jambi
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved