Kalender 2025

Kalender Juli 2025: Tidak Ada Libur Nasional, Ini Daftar Akhir Pekan dan Hari Penting

Memasuki pertengahan tahun 2025, masyarakat mulai mencari informasi terkait hari-hari libur nasional dan jadwal cuti bersama.

Penulis: Heri Prihartono | Editor: Heri Prihartono
Istimewa
KALENDER 2025 - Kalender Juli 2025: Tidak Ada Libur Nasional, Ini Daftar Akhir Pekan dan Hari Penting. 

Sabtu, 19 Juli 2025

Minggu, 20 Juli 2025

Sabtu, 26 Juli 2025

Minggu, 27 Juli 2025

Hari-hari tersebut sesuai dengan sistem kerja lima hari atau enam hari yang berlaku di berbagai instansi dan lembaga pendidikan. 

Beberapa instansi pendidikan juga kemungkinan masih dalam masa libur akhir semester genap, tergantung pada kebijakan Dinas Pendidikan setempat.


Selain informasi hari libur, kalender nasional juga memuat sejumlah hari penting yang diperingati di tingkat nasional.

Peringatan ini bukan hari libur, namun dicantumkan sebagai bagian dari agenda kenegaraan atau sosial untuk memperingati peristiwa, profesi, atau peran kelembagaan tertentu.

Berikut adalah daftar hari penting yang tercantum pada bulan Juli 2025:

1 Juli: Hari Bhayangkara

2 Juli: Hari Kelautan Nasional

5 Juli: Hari Bank Indonesia

7 Juli: Hari Pustakawan

9 Juli: Hari Satelit Palapa

12 Juli: Hari Koperasi Indonesia

Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved