Sidang Perdana Perceraian dengan Andrew Andika, Tengku Dewi Tak Hadir karena Hamil Tua
Minola Sebayang, kuasa hukum Tengku Dewi yang menghadiri sidang tersebut membeberkan alasan kliennya mangkir.
Editor:
Fitriana Andriyani
Ist
Sidang perdana perceraian Tengku Dewi dan Andrew Andika digelar di Pengadilan Agama Cibinong
Merasa sudah cukup kesabarannya menghadapi Andrew Andika selama 5 tahun menikah dan 7 tahun pacaran, Tengku Dewi memutuskan untuk menggugat cerai suaminya tersebut.
Gugatan cerai didaftarkan Tengku Dewi di Pengadilan Agama Cibinong pada 6 Juni 2024.
Artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul Ngotot Cerai dengan Andrew Andika, Tengku Dewi Mangkir Sidang Perdana Perceraiannya karena Hamil Tua dan Kompas.com dengan judul Tengku Dewi Putuskan Larang Andrew Andika Bertemu Anak Usai Ketahuan Berulah Lagi
Baca Juga
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/20240509_Andrew-Andika1.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.