Berita Selebritis
Sakit Hati Haji Faisal, Privasi Fuji Disebar Hingga Anaknya Dihujat: Belum Tentu Kebenarannya
Haji Faisal mengaku sakit hati atas kelakuan sosok dari akun @hay_tje yang menyebar privasi Fuji berupa chat yang marah-marah ke karyawan.
Penulis: Vira Ramadhani | Editor: Vira Ramadhani
TRIBUNJAMBI.COM - Haji Faisal mengaku sakit hati atas kelakuan sosok dari akun @hay_tje.
Pasalnya, akun tersebut menyebarkan chat kasar Fuji.
Dalam postingannya Fuji marah-marah dan menuliskan kata-kata kasar kepada karyawannya.
Hingga Fuji pun dinilai memiliki sifat yang arogan dan tak sopan kepada karyawannta.
Sebagai orang tua, Haji Faisal tak terima provasi anaknya disebarluaskan.
“Saya sangat sakit hati, orang yang tidak ada urusannya sama anak saya, tidak ada hubungannya, kenapa tiba-tiba dia menyampaikan suatu hal yang kurang baik tentang suatu hal yang belum tentu kebenarannya,” katanya dilansir dari kanal YouTube Intens Investigasi.
Baca juga: Tidak Disetujui Virgoun, Eva Manurung Tetap Lanjutkan Hubungan dengan Jordan Ali
Baca juga: Inara Rusli Punya Bukti Pendapatan Virgoun Capai Ratusan Juta: Rekening Koran dan Transfer Royalti
Baca juga: Tengah Asik Berlibur, Fuji Alami Kejadian Tak Menyenangkan: Baru juga sampai
Ia juga merasa bingung apa motif sang penyebar tersebut.
“Saya jadi bingung apa alasan dia," katanya.
Faisal pun juga menanggapi soal akun tersebut yang sudah mengahpus postingan chat kasar Fuji.
"Kalau sudah dihapus ya baguslah mungkin saja apa yang ia harapkan dari posting itu tidak sesuai dengan apa yang dia dapatkan,” jelas Haji Faisal.
Meski sudah dihapus, Haji Faisal akan melaporkan sang penyebar privasi Fuji.
Bahkan ia sudah mempelajari aturan hukum mana yang bisa menjerat sang penyebar.
"Bisa jadi juga (lapor polisi) karena memang terus terang juga saya sudah mempelajari,” katanya.
“Saya sudah mengirim itu semua ke pengacara saya, dan pengacara saya sudah berkonsultasi dengan pihak hukum lah," sambungnya.
Menurutnya sosok yang menyebarkan chat ksar Fuji telah melanggar hukum.
| Penampilan Baru Ammar Zoni: Nyaris Plontos saat Sidang Online Kasus Narkoba dari Nusakambangan |
|
|---|
| Sosok Pandji Pragiwaksono Komika yang Terancam Denda 50 Kerbau Buntut Candaan Adat Toraja |
|
|---|
| Resmi Ajukan Banding, Nikita Mirzani Optimis Bakal Bebas dari Penjara |
|
|---|
| Perangai Asli Onadio Leonardo Dibocori Pendeta Marcel, Kaget Suami Beby Itu Ditangkap Kasus Narkoba |
|
|---|
| Terkuak Isi Akta Perdamaian Andre Taulany dan Rien Wartia, Bisa Jadi pedoman Hakim Putuskan Cerai |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/Haji-Faisal-Tak-Percaya-Anaknya-Mabuk-Mabukan-v.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.