Berita Selebritis
Reaksi Tak Terduga Inara Rusli Setelah Dilaporkan Virgoun ke Polisi, Singgung Soal Damai
“Karena terakhir ketemu kan dia (Virgoun) minta damai, masih ngeraba maunya gimana,” kata Inara Rusli.
Penulis: Vira Ramadhani | Editor: Vira Ramadhani
"Untuk pasal dan lain-lain, temen-temen bisa menanyakan ke pihak kepolisian," katanya.
Sementara itu sampai kini belum diketahui Virgoun melaporkan Inara terkait kasus apa.
Inara Rusli ajukan bukti baru di sidang cerai
Menurut Inara Rusli bukti lain yang ia masukkan di Pengadilan adalah bukti hubungannya dengan ibu Virgoun.
“Mulai renggang kan sejak gugatan cerai masuk,” sebut Inara Rusli.
Dikatakan Inara Rusli bahwa dirinya sudah memasukkan 52 bukti baru terkait Perselingkuahn Virgoun.
“Tapi masih ada tambahan lagi,” kata Kuasa hukum Inara Rusli.
eberapa bukti tambahan lain juga akan ditambahkan Inara Rusli.
Diantaranya adalah soal Royalti dan lain bukti lainnya.
“Ada bukti tertulis juga,” sebut Inara Rusli.
Bahkan ada juga bukti baru berupa kunci yang diserahkan Inara Rusli ke Pengadilan Agama.
“Bukti ini ya, terkait hak asuh anaklah,” kata kuasa hukum Inara Rusli.
Hingga saat ini dikatakan Inara Rusli mengaku bahwa Virgoun masih memberikan nafkah kepada anak-anaknya.
“Masih ngasih nafkah tapi separo,” kata Inara Rusli.
“Tidak sepenuhnya,” kata Inara Rusli.
Dapatkan Berita Terupdate Tribunjambi.com di Google News
| Sosok Pandji Pragiwaksono Komika yang Terancam Denda 50 Kerbau Buntut Candaan Adat Toraja |
|
|---|
| Resmi Ajukan Banding, Nikita Mirzani Optimis Bakal Bebas dari Penjara |
|
|---|
| Perangai Asli Onadio Leonardo Dibocori Pendeta Marcel, Kaget Suami Beby Itu Ditangkap Kasus Narkoba |
|
|---|
| Terkuak Isi Akta Perdamaian Andre Taulany dan Rien Wartia, Bisa Jadi pedoman Hakim Putuskan Cerai |
|
|---|
| Dipuji Outfit Lucu, Gadis Cilik Ini Dipilih Rose BLACKPINK Naik ke Panggung |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/Inara-Rusli-dan-kuasa-hukumnya-vv.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.