Berita Selebritis
Teuku Ryan Panik Keceplosan Puji Kecantikan Zoe Abbas Jackson di Depan Ria Ricis
Melihat tayngan YouTube Ricis Official, Teuku Ryan mengakui kecantikan Zoe Abbas Jackson sebagai Ayna di sinetron Bidadari Bermata Bening
Penulis: Vira Ramadhani | Editor: Vira Ramadhani
TRIBUNJAMBI.COM - Teuku Ryan dan Zoe Abbas Jackson disatukan dalam sinteron Bidadari Bermata Bening.
Dalam sinetron tersebut, Ryan berperan menjadi Anton dan Zoe sebagai Ayna.
Saat menonton sinetron tersebut, Ryan keceplosan memuji kecantikan lawan mainnya itu.
Melihat kanal YouTube Ricis Official, orang tua Moana itu menonton sinetron tersebut bersama.
Awalnya Ricis mengaku ingin nge-prank Ryan dengan pura-pura cemburu.
Namun ketika menonton Ricis tampak bak benar-benar cemburu ketika melihat suaminya beradegan mesra dengan Zoe.
Baca juga: Anak-anak Inge Anugrah Pilih Tinggal Bareng Ari Wibowo: Mommy yang Keluar
Baca juga: Kok Bisa Reino Barack Tak Pakai Cincin Kawin. Postingan Syahrini Disorot: Semuanya Dijamin Allah
Baca juga: Salfok Celana Wika Salim Basah Saat Berpose Pamer Punggung Mulus, Warganet: Salin Atuh Teh
Awalnya Teuku Ryan meminta Ricis untuk menonton bagian awal pada episode terbaru sinetron tersebut.
"Nonton di awal-awalnya aja," kata Ryan yang terlihat panik.
Melihat reaksi aneh sang suami, Ricis pun langsung curiga.
"Emang kenapa? ada yang kamu umpetin?" tanya Ricis bak cemburu.
"Gakpapa, enggak ada (yang diumpetin)" sahut Teuku Ryan.
Ricis pun sengaja menggoda Ryan dengan menyebut kalau wanita yang menjadi lawan main suaminya itu memiliki paras yang cantik.
"Cantik ya Kay itu Kayla, Ayna juga cantik," ucap Ricis.
"Heeh, kamu juga cantik ayang," jawab Ryan sambil mencium pipi Ricis.
Ria Ricis pun penasaran bagaimana perasaan Teuku Ryan saat syuting dan harus menatap wanita cantik.
| Olla Ramlan Pingsan Saat Pemakaman Sang Ibu, Tersungkur di Sisi Liang Lahat dan Digotong Kerabat |
|
|---|
| Innalillahi Ibunda Olla Ramlan Meninggal Hari Ini, Pesan Kabar Duka Menyebar di WhatsApp Berulang |
|
|---|
| Muncul Dugaan Ammar Zoni 'Dibekingi' Berani Edarkan Narkoba dari Lapas, Kemenimipas Selidiki |
|
|---|
| Suami Pertama Amanda Manopo Dikulik Saat Dinikahi Kenny Austin, Status Dua Kali Janda Jadi Sorotan |
|
|---|
| Suami Baru Masih Tidur, Amanda Manopo Kelelahan Tumbang Kehabisan Suara |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.