Timnas Indonesia

JADWAL & Prediksi Timnas Indonesia vs Malaysia, Egy Maulana Vikri Dipastikan Absen

Siaran langsung pertandingan Indonesia vs Malaysia, Indonesia akan menghadapi Malaysia dalam laga lanjutan turnamen Piala AFF 2020.

Penulis: Mareza Sutan AJ | Editor: Leonardus Yoga Wijanarko
Instagram
Egy Maulana Vikri di Timnas Indonesia 

Starting XI Indonesia (4-1-4-1): Nadeo Argawinata; Elkan Baggott, Rizky Ridho, Pratama Arhan, Asnawi Mangkualam, Alfeandra, Ricky Kambuaya, Evan Dimas, Irfan Jaya, Witan Sulaeman, Ezra Walian.

Pelatih: Shin Tae-yong (Korea Selatan)

Klasemen Sementara Piala AFF 2020

Grup A

Thailand (3 laga, 9 poin)
Singapura (3 laga, 9 poin)
Filipina (3 laga, 3 poin)
Myanmar (3 laga, 3 poin)
Timor Leste (4 laga, 0 poin)

Grup B

Indonesia (3 laga, 7 poin)
Vietnam (3 laga, 7 poin)
Malaysia (3 laga, 6 poin)
Kamboja (3 laga, 3 poin)
Laos (4 laga, 0 poin)

Link live streaming Malaysia vs Indonesia

LINK

Baca juga: FK SENICA vs TRENCIN Live Elevensports, Egy Maulana dkk Berjuang di Tengah Krisis

Baca juga: Evaluasi Ansyari Lubis setelah Kekalahan dari Sulut United, PSMS Medan ingin Bangkit

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved