Berita Kota Jambi

Pantauan di Lampu Merah, Pengendara Bermasker di Jambi Terlihat Meningkat

Peningkatan dapat dilihat berdasarkan pengendara yang tidak bermasker di sepanjang jalan, juga di beberapa persimpangan lampu merah.

Penulis: Rara Khushshoh Azzahro | Editor: Nani Rachmaini
tribunjambi/rara khushshoh
Pengendara di Simpang tiga lampu merah Simpang Kawat, Rabu (21/10/2020). 

Masyarakat yang diperkirakan tidak menggunakan masker biasa terjadi di perumahan-perumahan.

Kamal mengatakan, masyarakat merasa hanya di lingkungan sendiri.

"Alasan mereka tidak pakai masker di tempat umum biasanya klasik sekali ya."

"Masyarakat ketika ditegur saat tidak menggunakan masker yaitu mereka menjawab tidak tahu."

"Padahal sudah jelas sekali, sudah sering diberitahukan lewat berbagai sarana untuk pemakaian masker," tutur Kamal.

"Tapi sejauh ini kalau presentase penggunaan masker di tempat umum sudah sangat baik," tutupnya, saat dihubungi melalui telepon.

Sumber: Tribun Jambi
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved