Update Covid-19 Dunia Senin (15/6) - 7,9 Kasus, Brasil India Meksiko Penambahan Kasus Pagi Ini

Kasus Covid-19 di seluruh dunia kembali mengalami peningkatan yang cukup pesat. Amerika Serikat, Brasil dan India mengalami penambahan kasus hingga

Editor: Suci Rahayu PK
Capture
Update virus corona hingga Senin (15/6). 

TRIBUNJAMBI.COM - Kasus Covid-19 di seluruh dunia kembali mengalami peningkatan yang cukup pesat.

Seperti yang terjadi di sejumlah negara.

Amerika Serikat, Brasil dan India mengalami penambahan kasus hingga mencapai puluhan ribu per harinya.

Amerika Serikat yang masih menduduki posisi pertama dengan jumlah kasus terbanyak, pagi ini mengalami penambahan kasus Covid-19 sebanyak 18,806 orang.

Sedangkan Brasil yang berada di posisi dua mengalami penambahan sebanyak 16,828 orang.

Dan ini 333,008 orang.

Update virus corona hingga Senin (15/6).
Update virus corona hingga Senin (15/6). (Capture)

Tercatat hingga hari ini Senin (15/6/2020) pukul 05.30 kasus Covid-19 di dunia tembus 7,976,613.

Angka kesembuhan tembus 4,095,626 dan kematian 434,980.

Berikut update pasien kasus virus corona dikutip tribunjambi.com dari worldometers.info pukul 05.30 WIB:

Kapal Nelayan Vietnam Diserang Dua Kapal China di Laut China Selatan

Klasemen Liga Spanyol Terbaru Pekan-28, setelah Real Madrid Bantai Eibar Tadi Malam

1. Amerika Serikat

Total kasus: 2,161,030

Kematian: 117,847

Sembuh: 860,286

2. Brasil

Total kasus: 867,624

Kematian: 43,332

Sembuh: 437,512

3. Rusia

Total kasus: 528,964

Kematian: 6,948

Sembuh: 280,050

Update penambahan kasus virus corona dunia hingga Senin (15/6)
Update penambahan kasus virus corona dunia hingga Senin (15/6) (Capture)

4. India

Total kasus: 333,008

Kematian: 9,520

Sembuh: 169,689

5. Inggris

Total kasus: 295,889

Kematian: 41,698

Sembuh: N/A

6. Spanyol

Total kasus: 291,008

Kematian: 27,136

Sembuh: N/A

Luna Maya Lelang Sepatu Kesayangannya Harga Mulai Rp 500 Ribu Terjual Segini, untuk Aksi Sosial

6 Anak Artis yang Jadi AparatTNI dan Polisi, Ada yang Pasukan Elite TNI

7. Italia

Total kasus: 236,989

Kematian: 34,345

Sembuh: 176,370

8. Peru

Total kasus: 229,736

Kematian : 6,688

Sembuh: 115,579

9. Jerman

Total kasus: 187,671

Kematian: 8,870

Sembuh: 172,200

10. Iran

Total kasus: 187,427

Kematian: 8,837

Sembuh: 148,674

Hingga Kini, Arab Saudi Masih Rawat 42 Ribu Pasien Covid-19, Sehari Bisa Bertambah Capai Segini

Bocah SMP Ini Sudah Layani Nafsu Bejat Ayah Tirinya Kini Bisa Sedikit Bernapas Lega, Nasib Pelaku

Sumber: www.worldometers.info/coronavirus/

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved