Sekolah Tinggi Pembangunan Masyarakat Desa 'APMD' Yogyakarta, Sekolah Calon Pemimpin Daerah

SEKOLAH Tinggi Pembangunan Masyarakat Desa ”APMD” merupakan perguruan tinggi yang sejak 1965 memiliki panggilan sejarah, moral dan keilmuan untuk ....

Editor: Duanto AS
ISTIMEWA
Sekolah Tinggi Pembangunan Masyarakat Desa ”APMD” merupakan perguruan tinggi yang sejak 1965 memiliki panggilan sejarah, moral dan keilmuan untuk mendedikasikan jiwa-raga Tridarma kepada daerah, desa, rakyat, dan masyarakat pinggiran. Desa adalah batu landasan dan batu penjuru Indonesia. 

 5. Program Magister Ilmu Pemerintahan (S-2) Akreditasi B

Magister Ilmu Pemerintahan memperkuat serta memperdalam keilmuan dan kepemimpinan untuk mendukung pembentukan governability. 

Dua minat studi pada Program Magister Ilmu Pemerintahan yaitu Pemerintahan Daerah dan Kepemerintahan Desa. Kami mempelajari dan mengkaji: Perencanaan Pembangunan Daerah dan Desa, Manajemen ASN, Keuangan dan Penganggaran Daerah, Pemilu dan Legislasi Daerah, Relasi Daerah dan Desa serta matakuliah penting dan relevan lainnya.

Program Magister Ilmu Pemerintahan (S-2) Akreditasi B
Program Magister Ilmu Pemerintahan (S-2) Akreditasi B (ISTIMEWA)

STPMD “APMD” YOGYAKARTA

ALAMAT KAMPUS: JALAN TIMOHO 317 YOGYAKARTA

Website: www.apmd.ac.id  telp: 0274-561971

e-mail: info@apmd.ac.id II ppmb.stpmd.apmd@gmail.com

contact person: mas Lius: 0857 4356 6476

Suasana yang nyaman
Suasana yang nyaman (ISTIMEWA)

SYARAT PENDAFTARAN:

1.  Mengisi Formulir Pendaftaran

2. Menyerahkan Fotokopi Ijasah/STTB/SKL/SHUN 1 lembar (bagi yang telah lulus SLTA) atau 

Fotokopi Rapor Semester III s.d. V (bagi yang belum lulus)

3. Menyerahkan Fotokopi KTP sebanyak 1 lembar

4. Menyerahkan Pasfoto berwarna ukuran 3x4 cm sebanyak 2 lembar

5.  Membayar uang pendaftaran Rp. 150.000,-

Menerima mahasiswa baru
Menerima mahasiswa baru (ISTIMEWA)
Para alumni
Para alumni (ISTIMEWA)
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Komentar

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved