Fakta Ukuran Tubuh Melati Daeva dan Praveen Jordan, Ini Penyebab Terlihat Besar di Lapangan

Di lapangan, tubuh dua pebulu tangkis Indonesia ini jadi sorotan karena terlihat besar dibanding pemain-pemain lain. Berapa ukuran sebenarnya?

Editor: Duanto AS
Instagram/melatidaeva_lovers
Praveen Jordan menyuapi Melati Daeva Oktavianti. Pasangan ganda campuran Indonesia ini juara All England 2020. 

TRIBUNJAMBI.COM - Terlihat Praveen Jordan dan Melati Daeva Oktavianti semakin matang permainannya.

Itu terbukti dari gelar ganda campuran All England 2020 bisa dibawa pulang.

Di lapangan, Praveen/Melati menjadi sorotan karena tubuh dua pebulu tangkis Indonesia ini terlihat cukup bongsor dibanding pemain-pemain lain.

Meski begitu, penampilan keduanya sangat lincah.

Melati Daeva Oktavianti mampu memainkan peran dengan membuat umpan bola-bola di depan net.

Hasil All England Tadi Malam, Praveen/Melati Juara Ganda Campuran, Marcus/Kevin Tumbang

Siapa Sebenarnya Kevin Sanjaya? Alasan Buka-bukaan di Depan Natasha Wilona Terungkap

Chemistry Kevin Sanjaya dan Natasha Wilona Terungkap, Lihat Wajah Mpin yang Sedikit Aneh

Sementara itu, Praveen Jordan dengan tubuh tegap dan jump smash-nya siap menghabisi lawan.

Namun yang menjadi pertanyaan, berapa ukuran tubuh Melati Daeva Oktavianti dan Praveen Jordan?

 Hasil All England Tadi Malam, Praveen/Melati Juara Ganda Campuran, Marcus/Kevin Tumbang

 Kisah Unik Pacaran Susi Susanti dan Alan Budikusuma, Berdua Raih Emas Olimpiade Barcelona 1992

 Mengapa Susi Susanti Pensiun jadi Pebulu Tangkis? Terungkap Masa Pacaran, Nikah s/d Hamil

Siapa sebenarnya Praveen Jordan?

Pebulu tangkis Indonesia ini lahir di Bontang, Indonesia, 26 April 1993.

Saat ini, Praveen bermain di nomor ganda putra dan ganda campuran.

Praveen menjadi pemain Pelatnas sejak 2014.

Sebelumnya, dia merupakan pemain PB Djarum Kudus.

Pada usia muda, Praveen Jordan sudah mencicipi rasanya tandem dengan pemain senior.

Saat meraih medali perunggu Asian Games 2014 dan medali emas SEA Games Singapura 2015 serta juara All England, dia berpasangan dengan Debby Susanto yang saat ini sudah pensiun.

Praveen bersama Debby Susanto juga menjuarai Victor Korean Open Super 300 2017, setelah mengandaskan wakil China, Wang Yilu/Huang Dongping

Sumber: Tribun Jambi
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved