TOPIK
BCA Simpang Rimbo Dibobol
-
Kapolresta Jambi, Kombes Pol Bernard Sibarani turun ke tempat kejadian perkara (TKP) pembobolan ATM BCA Simpang Rimbo, Sabtu (30/1).
-
Setidaknya satu brankas dan dua ATM berhasil dibobol oleh komplotan pencuri dengan bermodus menyewa ruko tepat di samping Bank BCA
-
Sekitar pukul 03.20 wib, Bank Central Asia (BCA) unit Simpang Rimbo dibobol oleh sekelompok orang yang tak dikenal.
-
Subuh tadi sekitar pukul 03.20 wib, Bank Central Asia (BCA) kantor KAS Simpang Rimbo dibobol oleh sekelompok orang yang tak dikenal.