Ligue 1
Prediksi Skor Monaco vs Lens , Head-to-Head dan Statistik di Ligue 1
Lanjutan pekan ke-12 Ligue 1 Prancis dimulai dengan AS Monaco menjamu RC Lens di Stade Louis II, Sabtu (8/11/2025) pukul 03.05 WIB.
Penulis: Heri Prihartono | Editor: Heri Prihartono
Perkiraan Susunan Pemain:
Monaco (3-4-2-1): Kohn; Kehrer, Salisu, Henrique; Fati, Teze, Coulibaly, Ouattara; Akliouche, Golovin; Balogun.
Lens (3-4-3): Risser; Gradit, Baidoo, Sarr; Aguilar, Sangare, Thomasson, Udol; Thauvin, Sotoca, Edouard.
Prediksi Skor
Kedua tim diperkirakan tampil terbuka sejak awal. Monaco akan mengandalkan kecepatan Ansu Fati dan ketajaman Folarin Balogun di lini depan, sementara Lens mengandalkan kombinasi Thomasson dan Sotoca untuk mengalirkan bola ke Edouard.
Lens dinilai lebih seimbang dan memiliki kedalaman skuad yang lebih stabil. Kondisi Monaco yang pincang karena badai cedera bisa menjadi celah yang dimanfaatkan tim tamu.
Monaco 1–2 Lens.
Lens berpeluang mencuri tiga poin di kandang Monaco dan mempertahankan posisi di empat besar.
Sementara tuan rumah harus berjuang keras agar tidak kembali tersandung di hadapan pendukungnya sendiri.
Baca juga: Prediksi Skor Marseille vs Brest , Head-to-Head dan Statistik di Ligue 1
| Prediksi Skor Marseille vs Brest , Head-to-Head dan Statistik di Ligue 1 |
|
|---|
| Prediksi Skor Paris FC vs Rennes , Head-to-Head dan Statistik di Ligue 1 |
|
|---|
| Prediksi Skor Nantes vs Metz , Head-to-Head dan Statistik di Ligue 1 |
|
|---|
| Prediksi Skor Lens vs Lorient , Head-to-Head dan Statistik di Ligue 1 |
|
|---|
| Prediksi Skor Rennes vs Strasbourg , Head-to-Head dan Statistik di Ligue 1 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/AS-Monaco-22.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.