Harga Emas Hari Ini
Emas Anjlok 18/11/2025 - Emas Perhiasan di Jambi Rp7,7 Juta per Mayam, Antam Rp2.322.000 per Gram
Harga emas turun lagi hari ini, Selasa, 18 November 2025. Bagaimana harga emas perhiasan dan logam mulia Antam?
Penulis: Suci Rahayu PK | Editor: Suci Rahayu PK
TRIBUNJAMBI.COM, Jambi - Harga emas turun lagi hari ini, Selasa, 18 November 2025. Bagaimana harga emas perhiasan dan logam mulia Antam?
Hari ini harga emas perhiasan di Jambi di level Rp7.700.000 per mayam.
Artinya harga emas perhiasan di Jambi kisaran di level Rp15.400.000 per suku.
Harga emas ini juga diikuti buyback atau harga beli kembali, hari ini dibanderol Rp 7. 300.000 per mayam.
Ini seperti dikutip Tribunjambi.com dari sosial media Toko Emas Haji Buyung yang berlokasi di Kabupaten Merangin, Jambi.
Untuk diketahui, di Provinsi Jambi jual beli emas perhiasan menggunakan satuan mayam dan suku.
Dengan ketentuan 1 mayam setara dengan 3,35 gram dan 1 suku setara dengan 2 mayam.
Namun harga emas perhiasan di Jambi hari ini bisa berubah lagi jika mengikuti harga emas batangan.
Baca juga: BLT Kesra 2025 Rp 900 Ribu Cair Hari Ini Selasa: Cek di https//cekbansos.kemensos.go.id Via Online
Baca juga: Kronologi Guru SMP di Merangin Jambi Dihajar Bos Tambang Emas Ilegal di Sekolah
Selain harga emas perhiasan di Jambi, harga emas Antam juga turun jadi ini.
Harga emas PT Aneka Tambang Tbk atau Antam anjlok Rp 29.000 per gram.
Mengutip Logam Mulia, pelemahan itu membuat harga emas batangan Antam menjadi sebesar Rp 2.322.000 per gram, dari hari sebelumnya yang sebesar Rp 2.351.000 per gram.
Harga buyback emas Antam hari ini juga anjlok Rp 29.000 per gram menjadi sebesar Rp 2.183.000 per gram dari sebelumnya sebesar Rp 2.212.000 per gram.
Berikut rincian harga emas Antam hari ini:
Emas 0,5 gram: Rp 1.211.000
Emas 1 gram: Rp 2.322.000
| Pemkab Muaro Jambi Resmi Lelang 10 Jabatan Kepala OPD, Ini Jadwal Seleksinya |
|
|---|
| BLT Kesra 2025 Rp 900 Ribu Cair Hari Ini Selasa: Cek di https//cekbansos.kemensos.go.id Via Online |
|
|---|
| Kronologi Guru SMP di Merangin Jambi Dihajar Bos Tambang Emas Ilegal di Sekolah |
|
|---|
| Detik-detik Kacab Bank BUMN Diculik dan Dipukul Berulang Diperagakan saat Rekonstruksi, 57 Adegan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/Harga-emas-perhiasan-logam-mulia-di-Kota-Jambi-tembus-di-harga.jpg)