Harta Kekayaan Pejabat
Kekayaan Ahmad Fahmi, Wakil Ketua DPRD Merangin periode 2024-2029, Hartanya Rp1,6 M
Harta kekayaan Bripka (Purn) Ahmad Fahmi, Wakil Ketua DPRD Merangin periode 2024-2029. Kekayaan Ahmad Fami sebesar Rp1.662.505.059
Penulis: Suci Rahayu PK | Editor: Suci Rahayu PK
F. HARTA LAINNYA Rp 0
Sub Total Rp 5.181.162.522
II. HUTANG Rp 3.518.657.463
III. TOTAL HARTA KEKAYAAN (I-II) Rp 1.662.505.059
Profil Ahmad Fahmi, Wakil Ketua DPRD Merangin
Di Pileg Merangin 2024, Ahmad Fahmi maju dari daerah pemilihan atau dapil 1 meliputi Kecamatan Bangko, Sungai Manau, Bangko Barat, Nalo Tantan, Batang Masumai, Renah Pembarap dan Pangkalan Jambu
Dia merupakan caleg dari Partai Gerindra.
Di dapil 1 ini Ahmad Fahmi mendulang suara dengan perolehan 5.992 suara.
Ahmad Fahmi memiliki banyak pengalaman di bidang petani dan kelapa sawit.
Pada 2017 dia mendirikan Koperasi Perkasa Nalo Tantan yang beranggotakan petani binaannya sejak 2009.
Ahmad Fahmi lahir pada 1980, dia sudah menerima penghargaan dari Kementerian Pertanian. (*)
Simak berita terbaru Tribunjambi.com di Google News
Simak informasi lainnya di media sosial Facebook, Instagram, Thread dan X Tribun Jambi
Baca juga: Dinas PMD Tebo Jambi Siapakan Perda Pilkades Seentak 2026
Baca juga: Kekayaan Herman Efendi, Wakil Ketua DPRD Merangin periode 2024-2029, Hartanya Rp3,7 M
Baca juga: Kekayaan Muhammad Rifaldi, Ketua DPRD Merangin periode 2025-2030, Hartanya Rp689 Juta
Kasus ODGJ Terjangkit TBC Ditemukan di Jambi, Dinsos Tingkatkan Pengawasan |
![]() |
---|
Kekayaan Herman Efendi, Wakil Ketua DPRD Merangin periode 2024-2029, Hartanya Rp3,7 M |
![]() |
---|
Kekayaan Muhammad Rifaldi, Ketua DPRD Merangin periode 2024-2029, Hartanya Rp689 Juta |
![]() |
---|
Kekayaan Abdul Khafidh, Wakil Bupati Merangin periode 2025-2030, Hartanya Rp2,3 M saat Anggota DPRD |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.