Harga Emas
Harga Emas di Pegadaian Jumat 21 Februari 2025, Antam dan UBS Sama-sama Naik
Pagi ini, harga emas di Pegadaian bergerak naik. Simak harga emas di Pegadaian hari ini Jumat (21/2/2025) untuk Antam dan UBS.
Penulis: Suci Rahayu PK | Editor: Duanto AS
TRIBUNJAMBI.COM - Simak harga emas di Pegadaian hari ini Jumat (21/2/2025) untuk Antam dan UBS.
Pagi ini, harga emas di Pegadaian bergerak naik.
Harga emas Antam 1 gram di Pegadaian hari ini Rp 1.751.000 atau naik Rp 17.000 bila dibandingkan hari sebelumnya.
Sementara itu, harga emas UBS 1 gram hari ini di Pegadaian Rp 1.697.000 atau naik Rp 17.000 jika dibandingkan hari sebelumnya.
Berikut harga emas hari ini, Jumat (21/2/2025) produksi Antam di Pegadaian:
Harga emas Antam hari ini 0,5 gram: Rp 927.000
Harga emas Antam hari ini 1 gram: Rp 1.751.000
Harga emas Antam hari ini 2 gram: Rp 3.440.000
Harga emas Antam hari ini 3 gram: Rp 5.135.000
Harga emas Antam hari ini 5 gram: Rp 8.523.000
Harga emas Antam hari ini 10 gram: Rp 16.990.000
Harga emas Antam hari ini 25 gram: Rp 42.345.000
Harga emas Antam hari ini 50 gram: Rp 84.609.000
Harga emas Antam hari ini ini 100 gram: Rp 169.138.000
Harga emas Antam hari ini 250 gram: Rp 422.572.000
| Harga Emas Batangan Hari Ini di Pegadaian: Antam dan Galeri24 Kompak Naik, UBS Justru Turun |
|
|---|
| Update Harga Emas Jambi, Satu Suku Logam Mulia Hari Ini Tembus Rp12,7 Juta |
|
|---|
| Meski Harga Naik, Emas Batangan Masih Diminati Masyarakat Jambi untuk Tabungan Jangka Panjang |
|
|---|
| Harga Emas Antam Tembus Rp2,08 Juta per Gram, Stok di Pegadaian Jambi Kosong |
|
|---|
| Hari Ini Harga Emas Antam di Level Rp2.044.000 per Gram |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/Harga-emas-Antam-di-pegadaian.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.