Berita Selebritis

Fuji Ogah Ikuti Thariq Halilintar, Pilih Rahasiakan Sosok Pacar Baru

Fuji tak mengikuti Thariq Halilintar yang sudah go public dengan Aaliyah Massaid, ia memilih merahasiakan sosok pacar baru.

Penulis: Vira Ramadhani | Editor: Vira Ramadhani
Ist
Fuji dan Thariq Halilintar 

TRIBUNJAMBI.COM - Fuji diletahui sudah memiliki kekasih lagi usai putus dari Thariq Halilintar.

Hal itu diungkapkan Nikita Mirzani saat di Eropa.

Namun Fuji tampaknya ogah mengikuti Thariq Halilintar yang go public atas hubungannya.

Ya, Thariq sudah go public terkait hubungannya dengan Aaliyah Massaid.

Bahkan keduanya sudah terang-terangan memamerkan kemesraan.

Namun Fuji memilih merahasiakan hubungan asmaranya.

Baca juga: Perjuangan Sule Luluhkan Hati Santyka Fauziah, Tak Segampang itu

Baca juga: Tatapan Thariq Halilintar Saat Fuji Salaman dengan Aaliyah Massaid Disorot: Dalem Banget

Baca juga: Inara Rusli Komentari Ibu Virgoun yang Pacaran dengan Brondong: Ehm Sukanya yang Fresh

Melansir dari Instagram @lambe_danu, tampak Nikita Mirzani dan Fuji di dalam bus.

Saat itu Nyai mengatakan bahwa Fuji sudah mempunyai pacar lagi.

Ia mengaku sering melihat Fuji video call dengan pria.

"Fuji udah punya pacar. Dari kemarin dia video call melulu sama pacarnya,” kata Nikita Mirzani.

“Bukan Thariq ya", sambungnya.

Nikita mengatakan kalau Fuji sengajha merahasiakan hubungan asmaranya itu.

Hal itu lantaran ia tak mau diatur-atur terkait kehidupan percintaannya.

“Soalnya kalau kalian tahu nanti kalian atur-atur,” ujarnya.

Fuji menghindari dampak bullying yang dilakukan penggemar fanatiknya.

Sumber: Tribun Jambi
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved