Berita Selebriti

Tak Pernah Kunjungi Baby Adzam Lagi, Nathalie Holscher Minta Sule Datang Kerumahnya

Nathalie Holscher ngaku jarang di video call Sule, minta agar Sule bisa mengunjungi Adzam ke rumahnya.

Penulis: Rohmayana | Editor: Rohmayana
ist
Sule dan Nathalie Holscher 

 

TRIBUNJAMBI.COM- Setelah cerai dari Sule, Nathalie Holscher mengaku hubungannya dengan mantan suami baik-baik saja.

Bahkan kini Sule juga sering melakukan video call dengan Adzam.

Namun sayangnya Sule ternyata jarang menemui Adzam langsung ke rumah Nathalie.

Hingga Natahlie berharap agar Sule bisa lebih sering datang mengunjungi Adzam di rumahnya.

“Kalau hubungan baik-baik aja, yang penting main aja kerumah intinya mah begitu ya,” sebut Nathalie Holscher.

Sementara hubungannya dengan Putri Delina juga baik-baik saja.

“Yang penting main kerumah itu aja dulu,” katanya.

Baca juga: Reaksi Santai Sule saat Ditanyakan Keberadaan Nathalie Holscher oleh Lucinta Luna

Baca juga: Postingan Nathalie Holscher Bikin Warganet Baper: Adzam, Temani Bunda Terus Ya . . .

Baca juga: Kiky Saputri Minta Maaf ke Sule Karena Lupa Undang Pernikahan, Seret Nama Nathalie Holscher

Menurut Nathalie Holscher mantan suaminya itu tak pernah lagi datang kerumahnya semenjak ia pindah rumah.

“Belum ada datang kerumah sejak pindah rumah, tapi udah dikasih tahu rumahnya, udah di share loc,” katanya.

Namun belakangan ini Sule juga sudah jarang melakukan video call.

“Justru TikTokan yang sering,” katanya.

Sementara itu Nathalie Holscher membantah jika postingannya beberapa waktu lalu menyindir Putri Delina.

“Itu kan tujuannya secara umum aja,” kata Nathalie Holscher.

Halaman
12
Sumber: Tribun Jambi
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved