Biodata Artis
Profil dan Biodata Titi Kamal, Makin Cantik dengan Rambut pendek hingga Tuai Pujian
Nama Lengkap: Kurniati Kamalia Lahir: 7 Desember 1981 (umur 41) Jakarta, Indonesia Nama lain: Titi Kamal Suami: Christian Sugiono
Penulis: Tommy Kurniawan | Editor: Tommy Kurniawan
Berikut ini Profil dan Biodata Titi Kamal:
Nama Lengkap: Kurniati Kamalia
Lahir: 7 Desember 1981 (umur 41) Jakarta, Indonesia
Nama lain: Titi Kamal
Almamater: STIKOM The London School of Public Relations
Pekerjaan: Pemeran, model, penyanyi
Tahun aktif: 1998—sekarang
Suami/istri: Christian Sugiono (m. 2009)
Anak: 2.
Titi Kamal merupakan anak terakhir dari lima bersaudara dari pasangan Kamal Badri dan Elly Rosniati. Semasa bersekolah di SMA Negeri 48 Jakarta, ia aktif dalam kegiatan teater.
Ia menikah dengan Christian Sugiono pada tanggal 6 Februari 2009 di Perth, Australia. Pada tanggal 16 November 2013, Titi melahirkan anak lelaki yang diberi nama Arjuna Zayan Sugiono.
Titi Kamal adalah aktris yang dikenal banyak orang karena kemampuan aktingnya.
Titi Kamal adalah seorang seniman yang memulai karir bisnis pertunjukannya.
Tercatat pula Titi Kamal pernah tampil di beberapa judul film seperti Ada Apa Dengan Cinta? 2 hingga Hanum & Rangga: Faith & The City.
Dapatkan Berita Terupdate Tribunjambi.com di Google News
| Sosok Syahrini, Berjuang 5 Tahun untuk Punya Anak, Kini Hamil Anak Pertama dengan Reino Barack |
|
|---|
| Sosok Soraya Rasyid, Host 'Uang Kaget' yang Dituding Jadi Selingkuhan Andrew Andika dan Rizky Billar |
|
|---|
| Sosok Mahalini Raharja, Penyanyi Cantik Asal Bali Jadi Mualaf yang Akan Dinikahi Rizky Febian |
|
|---|
| Profil dan Biodata Chandrika Chika, Mantan Thariq Halilintar yang Ditangkap karena Kasus Narkoba |
|
|---|
| Profil dan Biodata Babe Cabita, Komika yang Meninggal Dunia karena Penyakit Anemia Plastik |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/Titi-Kamal-822023.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.