Berita Selebritis

Miliki Kekayaan Rp 200 Miliar, Ini Deretan Bisnis Ayu Ting Ting yang Jarang Diketahui

Artikel ini membahas tentang kekayaan Ayu Ting Ting ditaksir mencapai Rp200 Miliar.

Penulis: Heri Prihartono | Editor: Heri Prihartono
Wartakotalive.com/Arie Puji Waluyo
Pedangdut Ayu Ting Ting disela pengajian jelang pernikahan Assyifa Nuraini, adiknya, di rumah orang tuanya, kawasan Sukmajaya, Depok, Jawa Barat, Sabtu (19/2/2022). 

TRIBUNJAMBI.COM- Terungkap kekayaan Ayu Ting Ting ditaksir mencapai Rp200 Miliar.

Ayu sudah bisa mewujudkan keinginannya dengan banyaknya bisnis yang digelutinya.

1. Bisnis

Sumber kekayaan Ayu Ting Ting di antaranya Fashion dan Kuliner

Tak hanya itu, ada usaha Ayu Ting Ting di bidang bisnis makanan dan pakaian ini dibantu Syifa, adik perempuan sang pedangdut.

Terbaru Ayu membuka kafe hits di daerah Bekasi, Jawa Barat.

Ayu Ting Ting juga merambah bisnis karaoke yang cukup menjanjikan.

Bisnis yang dinamain "Ayu Ting Ting Karaoke" ini sudah hadir di berbagai kota di Indonesia.

Dengan memiliki banyak followers di Instagram yang kini sudah lebih dari 51 juta pengikut, Ayu Ting Ting dipercaya sejumlah brand tertentu untuk mempromosikan produk mereka.

Kabarnya jika ingin meng-endorse Ayu Ting Ting, maka harus mengeluarkan mulai dari Rp17 juta untuk setiap produknya.

2. YouTube

Ayu juga aktif sebagai konten kreator lewat kanal YouTube Qiss You TV dengan memiliki lebih dari 2,1 juta subscribers.

Dikutip dari Nox Influencer, Ayu Ting Ting diperkirakan mendapat Rp95 juta hingga Rp334 juta setiap bulannya dari akun YouTube-nya tersebut.

3. Publik Figur

Ayu Ting Ting tipa satu kali manggung, dibayar sekitar Rp100 hingga Rp200 juta.

Bahkan, ibunda Bilqis Khumairah Razak itu mengantongi bayaran hingga miliaran rupiah. (SRIPOKU/TRIBUNJAMBI.COM).

Baca juga: Ayu Ting Ting Kena Teguran Keras dari MUI, Dianggap Menikmati dan Mengeksploitasi Status Jandanya

Baca juga: Anaknya Sudah besar, Ayu Ting Ting Lemas Pergoki Bilqis Lakukan Ini Malam-malam: Dulu Gak Gitu

Baca juga: Jadi Pelampiasan Ayu Ting Ting Tengah Malam, Ivan Gunawan Rela Ibunda Bilqis Lakukan Ini: Biasanya

Sumber: Sriwijaya Post
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved