Barcelona

Bursa Transfer Barcelona, Targetkan Hakim Ziyeck dari Chelsea untuk Isi Lini Tengah

Barcelona telah mengidentifikasi gelandang Chelsea, Hakim Ziyech. Hakim Ziyech akan menjadi tambahan pinjaman potensial selama jendela transfer

Penulis: Mareza Sutan AJ | Editor: Suci Rahayu PK
Instagram @hziyech
Hakim Ziyech 

Hal itu tidak lain lantaran kondisi keuangan klub yang masih dilanda krisis, sehingga membuat manajemen harus bisa mengatur dana dalam bursa transfer.

Xavi juga ditengarai akan melakukan sejumlah perombakan dari pemain warisan Ronald Koeman.

Kedatangan Hakim Ziyech ini akan menjadi pengisi poros tengah Barcelona untuk mengimplementasikan gaya bermain tiki-taka 4-3-3 ala pelatih Xavi Hernandez.

Xavi juga diprediksi akan mendatangkan beberapa pemain Barcelona untuk kembali memperkuat klub Catalan tersebut.

Beberapa nama telah mencuat, namun Hakim Ziyech menjadi yang paling santer terdengar belakangan ini.

( Tribunjambi.com/Mareza Sutan AJ)

Baca juga: Laporta Beri Sinyal Jika Lionel Messi dan Andres Iniesta Ingin Kembali ke Barcelina Susul Dani Alves

Baca juga: NEWCASTLE Patah Hati, Coutinho yang Jadi Buruan Klub Tajir Itu Akui Ogah Keluar Barcelona

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved