Ilmu dan Pengetahuan

Perbedaan Hewan Herbivora, Karnivora dan Omnivora Berdasarkan Susunan Gigi

Berikut materi kelas V SD tema V tentang ekosistem yang bisa jadi panduan dalam mencari kunci jawaban, Ilmu dan Pengetahuan.

Editor: Heri Prihartono
FACEBOOK PERSATUAN HAIWAN MALAYSIA
Anjing adalah satu diantara hewan pemakan daging atau karnivora. Foto anjing yang dicat mirip harimau di Malaysia menjadi viral. Persatuan Haiwan Malaysia janjikan hadiah bagi siapa pun yang bisa menangkap pelaku. 

TRIBUNJAMBI.COM - Berikut materi kelas V SD tema V tentang ekosistem yang bisa jadi panduan dalam mencari kunci jawaban, Ilmu dan Pengetahuan.

Materi kunci jawaban, Ilmu dan Pengetahuan akan membahas perbedaan herbivora, karnivora dan omnivora.

1. Herbivora

Herbivora merupakan hewan yang makanannya berasal dari tumbuhan. Hewan ini memiliki susunan gigi yang khas.

Ciri-cirinya pada gigi hewan ini terdiri atas gigi seri dan gigi geraham, dan tidak memiliki gigi taring.

Gigi seri berada di depan dan tajam. Gigi ini untuk memotong makanan.

Sementara itu, gigi geraham untuk menghaluskan makanan yang telah dipotong oleh gigi seri.

Contoh hewan yang termasuk kelompok ini adalah sapi, kelinci, kerbau, dan rusa.

2. Karnovora

Karnivora adalah kelompok hewan yang memakan hewan lain.

Ciri khas hewan ini memiliki gigi taring yang tajam dan kuat. Gigi taring berguna untuk merobek dan mengoyak mangsa.

Hewan ini memiliki gigi seri yang tajam dan kuat meskipun berukuran kecil.

Karnivora berfungsi untuk memotong makanan.

Contoh hewan yang termasuk dalam kelompok ini adalah harimau, singa, anjing, buaya, dan ular.

3. Omnivora

Sumber: Tribunnews
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved