Drama Turki

Sinopsis Hercai Episode 45, Kembalinya Miran Akan Mengubah Segalanya

Sinopsis Hercai episode 45 tayang di NET TV Rabu, 30 Desember 2020 pukul 18.30 WIB. Drama ini dibintangi oleh Akin Akinzou dan Ebru Sahin.

Editor: Nurlailis
imdb
Sinopsis Drama Turki Hercai Episode 45 

TRIBUNJAMBI.COM - Sinopsis Hercai episode 45 tayang di NET TV Rabu, 30 Desember 2020 pukul 18.30 WIB.

Drama ini dibintangi oleh Akin Akinzou dan Ebru Sahin.

Drama Turki Hercai episode 45 mengisahkan tentang Reyyan menjalani hari-hari yang sulit sebab mengira Miran sudah meninggal.

Baca juga: Sinopsis Hercai Episode 43, Azize Berusaha Menjauhkan Aslan dari Reyyan

Baca juga: Sinopsis Jodha Akbar Episode 104, Konspirasi Menjatuhkan Tahta Raja Jalal

Sementara itu, Aslan yang mengetahui masa lalu Azize dan alasan di balik balas dendam langsung memberikan ultimatum.

Ketika kematian Hanife dibahas untuk membongkar masa lalunya, Azize langsung memberikan tawaran kepada Aslan.

Merasa disudutkan, Azize terpaksa menyusun ulang rencana saat dia tahu Aslan bekerjasama dengan Hanife.

Di sisi lain, Hazar mendapat petunjuk baru yang membuatnya ingin membuktikan apakah Miran benar-benar putra kandungnya.

Kembalinya Miran yang membela Reyyan akan mengubah segalanya.

Sinopsis Hercai Episode 6
Sinopsis Hercai Episode 6 (simkl.com)

Drama Turki Hercai tayang di NET mulai Senin 16 November 2020.

Hercai tayang setiap pukul 18.30 WIB.

Drama ini dibintangi oleh Akin Akin Akinzou dan Ebru Sahin.

Hercai bercerita tentang Reyyan, cucu dari keluarga Sadoglu.

Sadoglu adalah keluarga yang sangat berpengaruh di Midyat.

Ayah dan pamannya merupakan tokoh yang sangat penting dalam keluarga.

Namun sang kakek menjadi pemimpinnya.

Sumber: Tribun Jateng
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved