Pasien Corona Sembuh Bertambah

Sempat Ditolak Warga, Pemakaman Warga Desa Bukit Tigo Tetap Lanjut Melalui Protap Covid-19

Pemakaman melalui protap Covid-19 pada Selasa (30/6/2020) malam itu merupakan yang pertama kali di Kabupaten Sarolangun sejak wabah pandemi virus coro

Penulis: Wahyu Herliyanto | Editor: Rian Aidilfi Afriandi

“Kenapa kita menggunakan mobil ambulan Covid-19 ini adalah untuk antisipasi saja terangnya. Saya sampaikan bahwa kematian ibu ini bukan karena Covid-19 maka itu saya berharap warga di sini jangan panik dan cemas,” tutupnya.

Kepala Desa Bukit Tigo Musa mengatakan pada prinsipnya hanya miskomunikasi saja antara rumah sakit dan masyarakat.

"Hal inilah yang membuat protes warga setelah di jelaskan ketua tim gugus Covid-19 Kabupaten Sarolangun, warga sepakat dikuburkan oleh Tim Protokol Kesehatan RSUD," pungkasnya.

Sumber: Tribun Jambi
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved